Breaking News

Bersama FKUB dan Perumda Pasar panitia untuk Harmony Christmas Festival. Ronny Bohan : Sebagai Ketua Panitia Kami Siap laksanakan pesta iman Dikawasan Pusat Kota

Sabtu, 29 November 2025 - 12:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suryaindonesia.net

BITUNG — Wali Kota Bitung, Hengky Honandar, SE, menerima audiensi Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) dan Perumda Pasar terkait persiapan penyelenggaraan Harmony Christmas, Jumat (28/11/2025). Pertemuan digelar di Kantor Wali Kota Bitung dan menjadi bagian dari agenda pemerintah daerah dalam memperkuat kerukunan antarumat beragama.

Dalam kesempatan tersebut, FKUB dan Perumda Pasar memaparkan konsep pelaksanaan kegiatan yang mengusung tema “Harmonis Dalam Perbedaan.” Acara dirancang melibatkan tokoh agama, komunitas lintas denominasi, serta pelaku usaha pasar guna menonjolkan nilai toleransi dan persatuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wali Kota Hengky menegaskan dukungan penuh Pemkot Bitung terhadap penyelenggaraan Harmony Christmas. Ia menilai kegiatan ini merupakan ruang dialog dan perayaan yang mencerminkan kekuatan keberagaman masyarakat Bitung.

“Kami berharap Harmony Christmas menjadi momentum mempererat solidaritas sosial dan menunjukkan bahwa toleransi di Bitung terus terjaga,” ujar Hengky.

Agenda Harmony Christmas dijadwalkan berlangsung pada Desember mendatang sebagai bagian dari rangkaian kegiatan akhir tahun Pemerintah Kota Bitung yang berfokus pada penguatan stabilitas sosial, inklusivitas, dan harmoni antarumat beragama.

Sementara itu, Ketua FKUB Bitung, Ronny Boham, menegaskan bahwa kegiatan akhir tahun ini akan menjadi kolaborasi bersama untuk pesta iman umat Kristiani melalui perayaan Natal. Ia menyebutkan bahwa pelaksanaan Harmony Christmas juga akan dirangkaikan dengan sejumlah lomba serta berbagai atraksi yang melibatkan jemaat dan komunitas lintas gereja. (SM)

Berita Terkait

Sungguh Miris, Pasien dalam Kondisi Sakit Berat Mengaku Tidak Dapat Menggunakan BPJS Kesehatan di Salah Satu RS Internasional di Denpasar, Bali
Dr. DIDI SUNGKONO, S.H., M.H., ” Wacana POLRI dibawah KEMENTRIAN adalah KEMUNDURAN Negara DEMOKRASI
Trase jalan strategis di kawasan Kuta Utara dan Kuta Selatan akan segera dibangun tahun ini.
Satpas Polres Badung Optimalkan Pelayanan SIM yang Profesional dan Humanis
Tanamkan Budaya Tertib Lalu Lintas Sejak Dini, Satlantas Polres Tabanan Gelar Polisi Sahabat Anak
Kasi Dokkes Polres Tabanan Laksanakan Home Visit, Wujud Kepedulian Kesehatan Personel
Program GESIT Polres Tabanan Tingkatkan Kebugaran dan Produktivitas Personel
Hari Pers Nasional 2026: Di Balik Kerja Sunyi Insan Pers Ngawi Menjaga Fakta dan Kepentingan Publik

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 22:29 WIB

Sungguh Miris, Pasien dalam Kondisi Sakit Berat Mengaku Tidak Dapat Menggunakan BPJS Kesehatan di Salah Satu RS Internasional di Denpasar, Bali

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:32 WIB

Dr. DIDI SUNGKONO, S.H., M.H., ” Wacana POLRI dibawah KEMENTRIAN adalah KEMUNDURAN Negara DEMOKRASI

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:03 WIB

Satpas Polres Badung Optimalkan Pelayanan SIM yang Profesional dan Humanis

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:29 WIB

Tanamkan Budaya Tertib Lalu Lintas Sejak Dini, Satlantas Polres Tabanan Gelar Polisi Sahabat Anak

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:26 WIB

Kasi Dokkes Polres Tabanan Laksanakan Home Visit, Wujud Kepedulian Kesehatan Personel

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:24 WIB

Program GESIT Polres Tabanan Tingkatkan Kebugaran dan Produktivitas Personel

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:42 WIB

Hari Pers Nasional 2026: Di Balik Kerja Sunyi Insan Pers Ngawi Menjaga Fakta dan Kepentingan Publik

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:34 WIB

Penyerahan Sertifikat Tanah Wakaf untuk Rumah Ibadah dan Kantor KUA di Ngawi oleh Kantor ATR/BPN

Berita Terbaru