Breaking News

Wakapolsek Selemadeg pimpin penanaman Jagung Serentak Kuartal IV 2025

Jumat, 28 November 2025 - 16:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan, Surya Indonesia.net – Polsek Selemadeg menunjukkan komitmen nyata dalam mendukung program pemerintah terkait Ketahanan Pangan Nasional melalui aksi Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV Tahun 2025. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat, 28 November 2025, mulai pukul 08.00 Wita, bertempat di lahan seluas 40 are milik warga I Nyoman Arya di Br. Dinas Lenganan, Desa Bajera Utara, Kecamatan Selemadeg. Aksi ini bertujuan untuk meningkatkan produksi dan mewujudkan swasembada pangan.

Kegiatan penanaman jagung dipimpin langsung oleh Wakapolsek Selemadeg, Iptu I Putu Eka Rai Putra, S.Sos., dan melibatkan para Kanit, anggota Polsek Selemadeg, serta pemilik lahan I Nyoman Arya, Kawil Br. Dinas Lenganan I Wayan Listiya Mahayana dan perwakilan masyarakat setempat, ini menjadi kunci sukses dalam upaya bersama mengamankan pasokan pangan. Program ini ditekankan sebagai bagian dari inisiatif Polri untuk terlibat aktif dalam pembangunan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat.

Seijin Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H. menegaskan bahwa, program penanaman jagung ini merupakan sinergi nyata antara Polri dan masyarakat petani. “Dukungan kami terhadap ketahanan pangan Nasional adalah implementasi dari tugas Polri sebagai pelayan masyarakat. Dengan terjun langsung ke lapangan, kami berharap dapat memotivasi petani sekaligus berkontribusi langsung pada peningkatan produksi pertanian demi mewujudkan swasembada pangan yang berkelanjutan,” tutup Kapolsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( red)

Berita Terkait

Polri Siapkan Pengiriman Bantuan untuk Korban Bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar
Babinsa Koptu I Komang Pasek: Pemantauan Penumpang di Pelabuhan Serangan Denpasar Dukung Konektivitas Wilayah
Operasi Zebra Krakatau 2025: Sat Lantas Lampura Arahkan Pengendara Lebih Disiplin
Sinergi TNI-Polri dan Pemkot Denpasar Tingkatkan Operasional Pelabuhan Laut Pengumpan Lokal Serangan
Aksi Vandalisme Kembali Muncul di Jl. Drupadi, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa dan Linmas Lakukan Pembersihan
Polsek Dentim Dampingi Penyerahan Bantuan Hunian Sementara dari Human Initiative
Giat Pendataan Duktang Non-permanen di Babakan Sari, Bhabinkamtibmas Tegaskan Pentingnya Tertib Administrasi
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Badung melanjutkan normalisasi alur Tukad Mati.

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 17:22 WIB

Polri Siapkan Pengiriman Bantuan untuk Korban Bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar

Jumat, 28 November 2025 - 17:20 WIB

Babinsa Koptu I Komang Pasek: Pemantauan Penumpang di Pelabuhan Serangan Denpasar Dukung Konektivitas Wilayah

Jumat, 28 November 2025 - 17:07 WIB

Operasi Zebra Krakatau 2025: Sat Lantas Lampura Arahkan Pengendara Lebih Disiplin

Jumat, 28 November 2025 - 16:55 WIB

Sinergi TNI-Polri dan Pemkot Denpasar Tingkatkan Operasional Pelabuhan Laut Pengumpan Lokal Serangan

Jumat, 28 November 2025 - 16:53 WIB

Aksi Vandalisme Kembali Muncul di Jl. Drupadi, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa dan Linmas Lakukan Pembersihan

Jumat, 28 November 2025 - 16:49 WIB

Giat Pendataan Duktang Non-permanen di Babakan Sari, Bhabinkamtibmas Tegaskan Pentingnya Tertib Administrasi

Jumat, 28 November 2025 - 16:47 WIB

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Badung melanjutkan normalisasi alur Tukad Mati.

Jumat, 28 November 2025 - 16:41 WIB

Dugaan Uji KIR Siluman Mengemuka di Kota Probolinggo, AMI Desak Pemkot Tindak Tegas Oknum Dishub

Berita Terbaru