Breaking News

Ketua LPM Desa Jelbuk Kecewa : Disuruh Ngawas Proyek Tapi Tidak Ada Materinya

Kamis, 22 Mei 2025 - 12:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember, Surya Indonesia.net, – Sudargo Buhari (63), Ketua LPM Desa Jelbuk Kecamatan Jelbuk mengaku kecewa terhadap Pj Kades Jelbuk yang tidak memberi RAB pekerjaan aspal lapen di wilayahnya.

Pasalnya, ia mendapat mandat untuk mengawasi proyek namun ia mengaku tidak mendapat materi jenis pekerjaan, bahan material dan pekerja seperti apa.

Sudargo Buhari berharap pemerintah desa lebih terbuka ke LPM atau tokoh masyarakat terkait Juklak dan Juknis pekerjaan, sehingga ia bersama masyarakat bisa benar – benar mengawasi pekerjaan proyek sesuai Juklak dan Juknis nya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau tidak ada materi, apa yang akan saya awasi,” tegasnya, di lokasi proyek aspal lapen desa Jelbuk dusun Krajan Timur, Rabu (21/05/2025).

Sudargo juga mengaku tidak pernah ada sosialisasi terkait pekerjaan proyek seperti apa dan bagaimana pelaksanaannya.

Sudargo juga tetap berkomitmen turun lapangan untuk mengawasi proyek, namun ia kecewa karena ia mengawasi tanpa ada petunjuk yang akan ia awasi.

“RAB nya seperti apa dan bagaimana atau harus beli material apa saja, saya tidak dikasih tahu,” ungkap Dargo.

Sementara Pj Kades Jelbuk J Anto Budi Nugroho menanggapi dengan tulisan syukur atas kekecewaan Ketua LPM.

“Alhamdulillah,” tulis Anto melalui pesan whatsapp, Kamis (22/05/2025).

Anto juga sempat menulis ucapan terima kasih atas klarifikasi media saat menanyakan Tupoksi LPM sebagaimana Pasal 94 UU Nomor 6 tahun 2004 tentang Desa serta Permendagri Nomor 18 tahun 2018 tentang Lembaga Ke masyarakat Desa dan Lembaga Adat Desa.

“Terima kasih informasinya,” tulisnya, Rabu (21/05/2025).

Anto juga menulis jika perumusan program dilakukan melalui musyawarah desa, pungkasnya. (Nono Kartika).

Berita Terkait

Kasus Dugaan Penggelapan Retribusi Hasil Panen Kopi Dilimpahkan ke Polres Jember, Aliansi Madura Indonesia Minta Polisi Tak Main-main
Peringatan BPOM Jember ” Omong Kosong” Terkait Bahaya Kosmetik Polosan Tanpa Tindakan
Seorang karyawan Waterboom Bali, inisial HV (28), ditemukan bersimbah darah di kamar kosnya di Jalan Pulau Moyo,
Tak Terima Diberitakan Miring, Oknum BPD di Kec. Mayang Ngamuk, Tekan Wartawan,”Nyareh Pesse”
Manajemen Perum DAMRI patut Disorot: Serikat Pekerja Minta Pemerintah Turun Tangan Atasi Krisis Tata Kelola
Waduh!! Proyek tanpa Papan Nama di Mayang Disorot Warga
Hanya Satu Saja Yang Bisa Masuk , Ucap Pegawai BPOM saat Wartawan Konfirmasi Maraknya Scincare Ilegal di Jember
Kebakaran membumbung tinggi dari area industri PT. Mitra Jaya Sukses Abadi (MSA), pabrik pembuat gabus dan sterofoam yang menjadi salah satu penyuplai besar

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 21:56 WIB

Kasus Dugaan Penggelapan Retribusi Hasil Panen Kopi Dilimpahkan ke Polres Jember, Aliansi Madura Indonesia Minta Polisi Tak Main-main

Selasa, 21 Oktober 2025 - 21:50 WIB

Peringatan BPOM Jember ” Omong Kosong” Terkait Bahaya Kosmetik Polosan Tanpa Tindakan

Selasa, 21 Oktober 2025 - 07:37 WIB

Seorang karyawan Waterboom Bali, inisial HV (28), ditemukan bersimbah darah di kamar kosnya di Jalan Pulau Moyo,

Minggu, 19 Oktober 2025 - 13:21 WIB

Tak Terima Diberitakan Miring, Oknum BPD di Kec. Mayang Ngamuk, Tekan Wartawan,”Nyareh Pesse”

Minggu, 19 Oktober 2025 - 09:12 WIB

Manajemen Perum DAMRI patut Disorot: Serikat Pekerja Minta Pemerintah Turun Tangan Atasi Krisis Tata Kelola

Jumat, 17 Oktober 2025 - 19:29 WIB

Waduh!! Proyek tanpa Papan Nama di Mayang Disorot Warga

Jumat, 17 Oktober 2025 - 07:13 WIB

Hanya Satu Saja Yang Bisa Masuk , Ucap Pegawai BPOM saat Wartawan Konfirmasi Maraknya Scincare Ilegal di Jember

Rabu, 15 Oktober 2025 - 23:07 WIB

Kebakaran membumbung tinggi dari area industri PT. Mitra Jaya Sukses Abadi (MSA), pabrik pembuat gabus dan sterofoam yang menjadi salah satu penyuplai besar

Berita Terbaru