Breaking News

Kapolsek Kuta Selatan Beri Motivasi, Tekankan Pentingnya Evaluasi Kinerja

Rabu, 7 Agustus 2024 - 12:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Selatan , Surya  Indonesia.net – Dalam upaya meningkatkan kinerja dan semangat kerja personel, Kapolsek Kuta Selatan, Kompol I Gusti Ngurah Yudistira, S.H,M.H. didampingi oleh Kanit Reskrim menggelar kegiatan Analisa dan Evaluasi (Anev) serta pemberian motivasi di Aula Polsek Kuta Selatan pada Rabu pagi.

Kegiatan yang dihadiri oleh seluruh personel Unit Reskrim ini bertujuan untuk mengevaluasi secara mendalam kinerja yang telah dicapai selama periode tertentu. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi momen penting untuk memberikan arahan dan semangat baru bagi anggota dalam menjalankan tugas-tugas kepolisian, khususnya dalam bidang reserse.

Dalam sambutannya, Kapolsek kuta selatan KOMPOL I Gusti Ngurah Yudistira,S.H,M.H. menyampaikan apresiasi atas segala dedikasi dan kerja keras yang telah dilakukan oleh seluruh personel Reskrim. “Saya sangat mengapresiasi kinerja rekan-rekan semua. Berkat kerja sama yang baik, kita telah berhasil mencapai banyak prestasi. Namun, kita tidak boleh berpuas diri. Kita harus terus berupaya untuk meningkatkan kinerja kita agar semakin optimal,” ujar Kapolsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, Kapolsek menekankan pentingnya setiap personel untuk selalu berpedoman pada aturan dan prosedur yang berlaku dalam setiap pelaksanaan tugas. “Saya ingatkan kembali kepada seluruh anggota untuk selalu berpatokan pada Juklak (petunjuk pelaksanaan) dan Juknis (petunjuk teknis) yang telah ditetapkan. Kita harus bekerja secara profesional dan menjunjung tinggi nilai-nilai etika dalam setiap tindakan,” tegasnya.

Melalui kegiatan Anev dan motivasi ini, diharapkan kinerja Unit Reskrim Polsek Kuta Selatan dapat terus ditingkatkan sehingga mampu memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat dan menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif di wilayah hukum Polsek Kuta Selatan.

( Ags )

Berita Terkait

Yayasan HBPN Ramaikan Ahad Pahingan Confes Disparpora Ngawi, Hidupkan Kembali Permainan Tradisional
Jalan Teruna Jaya Kediri Tabanan Banyak yang berlubang , Depan SMP Negeri 1 Kediri dan Banjar Delod Puri Tabanan Rusak Parah
Pascaserah Terima Tongkat Komando, Dandim 0824/Jember Baru, Letkol Inf Rifqi Muhammad Syuhada, S.I.P., M.I.P., Langsung Gerak Cepat Melakukan Silaturahmi ke Mapolres Jember
Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data
Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati
Wujud Sinergitas dan Pelayanan Humanis, Polsek Krian Laksanakan Pengamanan Pemakaman Anggota TNI
Advokat Soroti Lemahnya Penegakan Hukum terhadap WNA di Bali
Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 22:44 WIB

Yayasan HBPN Ramaikan Ahad Pahingan Confes Disparpora Ngawi, Hidupkan Kembali Permainan Tradisional

Minggu, 25 Januari 2026 - 21:03 WIB

Jalan Teruna Jaya Kediri Tabanan Banyak yang berlubang , Depan SMP Negeri 1 Kediri dan Banjar Delod Puri Tabanan Rusak Parah

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:48 WIB

Pascaserah Terima Tongkat Komando, Dandim 0824/Jember Baru, Letkol Inf Rifqi Muhammad Syuhada, S.I.P., M.I.P., Langsung Gerak Cepat Melakukan Silaturahmi ke Mapolres Jember

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:35 WIB

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:30 WIB

Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:24 WIB

Advokat Soroti Lemahnya Penegakan Hukum terhadap WNA di Bali

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:19 WIB

Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:29 WIB

Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:35 WIB

Serba-Serbi

Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:30 WIB