Breaking News

Polsek Penebel Gelar Sidak Penduduk Pendatang Non Permanen di Desa Penebel

Senin, 8 Desember 2025 - 18:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan,Surya Indonesia. Net – Polsek Penebel menggelar sidak terhadap pendatang non permanen (duktang) di Desa Penebel, Minggu ( 7/12/2025) pukul 19.00 wita, Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasi Trantib kec Penebel I Gusti Komang Rai Sukarya. S.H. dan Kapolsek Penebel diwakili Pawas Aiptu I Nyoman Suta Wijaya bersama 5 personil, unsur TNI 1 orang, Trantib Kecamatan 2 orang dari Linmas16 orang dan Perangkat Desa penebel sebanyak 10 orang

Sidak ini bertujuan untuk mendata serta memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Penebel, terutama terkait dengan keberadaan pendatang non permanen. Tim gabungan ini melakukan pemeriksaan terhadap Kartu Identitas Pendatang (KIP) serta dokumen-dokumen lainnya yang wajib dimiliki oleh para pendatang.

Hasil dari sidak ini akan digunakan sebagai bahan evaluasi bagi pemerintah desa dan kecamatan untuk menjaga stabilitas dan ketertiban di wilayahnya. Kegiatan serupa akan terus dilakukan secara berkala guna mencegah terjadinya potensi gangguan keamanan dan menjaga ketertiban masyarakat di Desa Penebel.kecamatan penebel pada umumnya.
Selesai sidak 93 orang penduduk pendatang belum yang diperiksa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Penebel AKP I Gusti Kade Alit Murdiasa S.H.,M.H mengungkapkan “kegiatan Pendataan Penduduk pendatang Non permanen tersebut dilaksanakan untuk menjaga situasi kamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusif.

( red)

Berita Terkait

Pastikan Kesehatan Terjaga, Lapas Tabanan Laksanakan Pemeriksaan Gigi Warga Binaan
Menko Pangan Tinjau Sekolah hingga Kampung Bandeng di Gresik, Kapolres Pastikan Kenyamanan dan Keamanan
Ketua SAPURA Dukung Polri Di Bawah Komando Presiden
Melalui Isra Mikraj, Pangdam IX/Udayana Ajak Prajurit Perkuat Iman dan Pengabdian
Cuaca ekstrem yang melanda Kabupaten Tabanan pada pertengahan Januari 2026
Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Selanbawak Jalin Silahturahmi
Bhabinkamtibmas Sambang dengan Pecalang Ds. Gadung Sari
Polsek Kerambitan gelar Acara Pisah Sambut Kapolsek Kerambitan

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 19:44 WIB

Pastikan Kesehatan Terjaga, Lapas Tabanan Laksanakan Pemeriksaan Gigi Warga Binaan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:36 WIB

Menko Pangan Tinjau Sekolah hingga Kampung Bandeng di Gresik, Kapolres Pastikan Kenyamanan dan Keamanan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:34 WIB

Ketua SAPURA Dukung Polri Di Bawah Komando Presiden

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:31 WIB

Melalui Isra Mikraj, Pangdam IX/Udayana Ajak Prajurit Perkuat Iman dan Pengabdian

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:15 WIB

Cuaca ekstrem yang melanda Kabupaten Tabanan pada pertengahan Januari 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:12 WIB

Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Selanbawak Jalin Silahturahmi

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:10 WIB

Bhabinkamtibmas Sambang dengan Pecalang Ds. Gadung Sari

Rabu, 28 Januari 2026 - 17:08 WIB

Polsek Kerambitan gelar Acara Pisah Sambut Kapolsek Kerambitan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Ketua SAPURA Dukung Polri Di Bawah Komando Presiden

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:34 WIB