Breaking News

Tingkatkan Patroli Subuh, Polsek Mengwi Sasar Pura Cegah Pencurian Pratima

Rabu, 24 September 2025 - 19:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi, Surya Indonesia.net – Kepolisian Sektor Mengwi kembali menggelar kegiatan Blue Light Patrol dengan melakukan atensi tempat ibadah (pura-red) yang ada di daerah hukum Polsek Mengwi. Guna mencegah terjadinya pencurian pratima dan benda sakral lainnya. Rabu (24/9/2025) pukul 00.30 wita

Kegiatan blue light patrol ini dipimpin oleh Ipda I Komang Subanda, S.H dalam kesempatan tersebut unit samapta melakukan pengecekan situasi disekitar kawasan pura serta menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat yang dijumpai saat pelaksanaan patroli

“Kita sampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan”, ucapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., mengatakan kegiatan blue light patrol sebagai bentuk upaya kepolisian khususnya polsek mengwi dalam menjaga keamanan dan ketertiban dimasyarakat

“Melalui kegiatan blue light patrol kita ciptakan kamtibmas diwilayah kecamatan mengwi selalu kondusif, sehingga masyarakat bisa melaksanakan aktifitasnya dengan nyaman dan aman”, terang Kompol Rai Darmayasa.

(irn)

Berita Terkait

Hari ulang tahun smk yosonegoro kabupaten magetan memang di peringati setiap tahun dan di ikuti beberapa lembaga pendidikan
Kebakaran Kantor PT Jaya Etika Beton di Bojonegoro, BBM Subsidi Diduga Jadi Pemicu Masalah
Upaya Cegah Kelangkaan BBM Polsek Kerambitan himbau SPBU Lumajang hindari Tindakan Penyelewengan BBM Bersubsidi
Pawas Polsek Baturiti Patroli Malam cegah C3
Polsek Kerambitan Intensifkan Patroli Malam Hari Persempit Ruang bagi Aksi Kejahatan
Babinsa Desa Buduk Gerakkan Masyarakat Bersihkan Pura dan Sungai, Wujudkan Desa Terdepan
Gotong Royong Desa Buduk: Pembersihan Pura dan Sungai untuk Cegah Banjir dalam Hari Desa Nasional 2026
Serma I Putu Putra, Gagas Gotong Royong Bersihkan Lingkungan dalam Rangka Hari Desa Nasional 2026

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 10:57 WIB

Hari ulang tahun smk yosonegoro kabupaten magetan memang di peringati setiap tahun dan di ikuti beberapa lembaga pendidikan

Senin, 12 Januari 2026 - 10:51 WIB

Kebakaran Kantor PT Jaya Etika Beton di Bojonegoro, BBM Subsidi Diduga Jadi Pemicu Masalah

Senin, 12 Januari 2026 - 10:27 WIB

Upaya Cegah Kelangkaan BBM Polsek Kerambitan himbau SPBU Lumajang hindari Tindakan Penyelewengan BBM Bersubsidi

Senin, 12 Januari 2026 - 10:25 WIB

Pawas Polsek Baturiti Patroli Malam cegah C3

Senin, 12 Januari 2026 - 10:22 WIB

Polsek Kerambitan Intensifkan Patroli Malam Hari Persempit Ruang bagi Aksi Kejahatan

Senin, 12 Januari 2026 - 10:16 WIB

Gotong Royong Desa Buduk: Pembersihan Pura dan Sungai untuk Cegah Banjir dalam Hari Desa Nasional 2026

Senin, 12 Januari 2026 - 10:13 WIB

Serma I Putu Putra, Gagas Gotong Royong Bersihkan Lingkungan dalam Rangka Hari Desa Nasional 2026

Senin, 12 Januari 2026 - 10:03 WIB

Desa Petang! Hari ini Babinsa Dampingi, Bagikan 933 Porsi Makan Bergizi Gratis untuk Siswa TK, SD, SMP

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Pawas Polsek Baturiti Patroli Malam cegah C3

Senin, 12 Jan 2026 - 10:25 WIB