Breaking News

Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam

Senin, 10 Maret 2025 - 11:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar, Surya Indonesia.net – Polda Bali terus menjalankan patroli rutin sebagai bagian dari upaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Dalam patroli kali ini, Minggu 9 Maret 2025, Polda Bali melaksanakan kegiatan di Jalan Nangka Utara, personel Polda Bali berhasil mengantisipasi potensi gangguan keamanan dengan melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah kendaraan dan individu di beberapa titik strategis.

Selama pemeriksaan, petugas menemukan beberapa barang yang berpotensi membahayakan, _seperti pisau dan alkohol yang disembunyikan di dalam jok sepeda motor_. Temuan tersebut menunjukkan adanya upaya penyelundupan barang-barang yang bisa mengganggu ketertiban dan membahayakan keselamatan publik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, petugas juga menyita sepeda motor yang tidak dilengkapi dengan surat-surat kendaraan sama sekali. Kendaraan tersebut diduga digunakan tanpa memenuhi ketentuan hukum yang berlaku, yang dapat menjadi salah satu faktor pemicu terjadinya tindak kejahatan atau gangguan keamanan lainnya.

Langkah ini merupakan bagian dari upaya Polda Bali untuk meningkatkan kewaspadaan dan mencegah berbagai potensi ancaman yang dapat meresahkan masyarakat.

Kabid Humas Polda Bali mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk selalu mematuhi peraturan yang ada, menjaga ketertiban, dan mendukung aparat kepolisian dalam menjaga keamanan bersama.

Saya mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk selalu mematuhi peraturan yang ada, menjaga ketertiban, dan mendukung aparat kepolisian dalam menjaga keamanan bersama” ucap Kabid Humas Polda Bali.

“Dengan adanya patroli rutin yang dilaksanakan oleh personel Polda Bali ini, diharapkan Bali tetap menjadi daerah yang aman dan nyaman bagi seluruh lapisan masyarakat” tutupnya

( Ags )

Berita Terkait

Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel
Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur
Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim
Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat
Ketahanan Pangan, Kapolsek Blahbatuh Kolaborasi Dengan PPL Dan Petani, Panen Jagung Di Subak Tengieng Bona
Kompak Bhabinkamtibmas Singakerta dan Babinsa Sambangi Hotel diwilayah Desa Binaan
Polsek Gianyar Amankan Jalan Santai dan Reuni Akbar HUT ke-50 SMK Negeri 1 Gianyar

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:52 WIB

Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:43 WIB

Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:38 WIB

Ketahanan Pangan, Kapolsek Blahbatuh Kolaborasi Dengan PPL Dan Petani, Panen Jagung Di Subak Tengieng Bona

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:35 WIB

Kompak Bhabinkamtibmas Singakerta dan Babinsa Sambangi Hotel diwilayah Desa Binaan

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:33 WIB

Polsek Gianyar Amankan Jalan Santai dan Reuni Akbar HUT ke-50 SMK Negeri 1 Gianyar

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:29 WIB

Brimob Hadir Dukung Pemulihan Rumah dan Aktivitas Ibadah Pascabencana Batang Toru

Berita Terbaru