Breaking News

Polsek Pagu Salurkan Paket Sembako melalui Program Jum’at Berkah

Minggu, 26 Januari 2025 - 11:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KEDIRI, SURYA INDONESIA, – Polsek Pagu Polres Kediri kembali menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat melalui program rutin Jum’at Berkah Polsek Pagu Peduli.

Jumat (24/1/2025), kegiatan ini dilaksanakan di Desa Senden, Kecamatan Kayen Kidul, Kabupaten Kediri, dengan menyalurkan bantuan sosial berupa sembako kepada warga kurang mampu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Pagu AKP Bambang Kurniawan, S.H., menjelaskan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk membantu meringankan beban masyarakat yang membutuhkan.

“Program ini kami laksanakan secara rutin setiap Jumat. Selain memberikan bantuan, ini juga menjadi sarana untuk menjalin sinergi dan menciptakan suasana yang humanis antara kepolisian dan masyarakat,” ujarnya.

Bantuan disalurkan secara langsung dengan cara door-to-door oleh anggota Polsek Pagu bersama perangkat desa setempat.

Mereka mendatangi rumah warga penerima bantuan di berbagai dusun, seperti Dusun Senden, Kalipang, Maron, dan Bolo.

“Semoga kegiatan ini bisa terus berlanjut dan memberikan manfaat yang lebih besar,” tambah Kapolsek Pagu.

Kegiatan berlangsung aman, tertib, dan kondusif, sekaligus mempererat hubungan harmonis antara Polri dan masyarakat di wilayah hukum Polsek Pagu. (ag/kw)

Berita Terkait

Atas Jasanya Terhadap Negara, 23 Prajurit Marinir TNI AL Yang Gugur Dianugerahi Kenaikan Pangkat Luar Biasa
Alumni SMP Semen Padang Angkatan 1979 – 1980 Salurkan Bantuan di Parak Jambu Dadok Tunggul Hitam
Tak Pandang Bulu, Kejari Surabaya Tindak Kasus Korupsi, AMI Beri Apresiasi
Wamen Viva Yoga Dukung Industrialisasi Jagung di Kawasan Transmigrasi Mutiara  
Babinsa Tlogo Bersama Kader Dan Bidan Desa Aktif Cegah Stunting Lewat Posyandu Balita
Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis
Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H, Kodim 0808/Blitar Tanamkan Karakter Prajurit Prima Menuju Indonesia Maju
Penampilan Seni Warnai Peresmian Sedekah Jariyah Sumur Bor di Ponpes Roudlotul Masyhuri Dampit

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 07:25 WIB

Atas Jasanya Terhadap Negara, 23 Prajurit Marinir TNI AL Yang Gugur Dianugerahi Kenaikan Pangkat Luar Biasa

Rabu, 21 Januari 2026 - 10:13 WIB

Alumni SMP Semen Padang Angkatan 1979 – 1980 Salurkan Bantuan di Parak Jambu Dadok Tunggul Hitam

Sabtu, 17 Januari 2026 - 06:54 WIB

Tak Pandang Bulu, Kejari Surabaya Tindak Kasus Korupsi, AMI Beri Apresiasi

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:43 WIB

Wamen Viva Yoga Dukung Industrialisasi Jagung di Kawasan Transmigrasi Mutiara  

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:51 WIB

Babinsa Tlogo Bersama Kader Dan Bidan Desa Aktif Cegah Stunting Lewat Posyandu Balita

Kamis, 15 Januari 2026 - 21:02 WIB

Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:47 WIB

Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H, Kodim 0808/Blitar Tanamkan Karakter Prajurit Prima Menuju Indonesia Maju

Rabu, 14 Januari 2026 - 16:47 WIB

Penampilan Seni Warnai Peresmian Sedekah Jariyah Sumur Bor di Ponpes Roudlotul Masyhuri Dampit

Berita Terbaru