Breaking News

Minggu Kasih, Kapolsek Sidemen Berikan Bantuan Sembako kepada Masyarakat Kurang Mampu di Desa Kertha Buana

Minggu, 18 Agustus 2024 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasen , Surya Indonesia.net – Minggu Kasih, Kapolsek Sidemen Berikan Bantuan Sembako kepada Masyarakat Kurang Mampu di Desa Kertha Buana Kapolsek Sidemen AKP I Ketut Suastika,S.A.P., M.A.P, melalui Bhabinkamtibmas Desa Kertha Buana Aipda I Wayan Gede Sumiarta melaksanakan kegiatan “Minggu Kasih” dengan memberikan bantuan sembako kepada masyarakat yang membutuhkan di desa Kertha Buana ,Minggu (18 Agustus 2024)

Kegiatan Minggu Kasih ini merupakan bagian dari program Kapolri yang bertujuan memperkuat hubungan antara kepolisian dan masyarakat, memahami serta mencari solusi atas berbagai permasalahan yang dihadapi oleh warga. Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat serta mempererat silaturahmi di lingkungan masyarakat.

Dalam kesempatan ini, Bhabinkamtibmas Desa Kertha Buana menyampaikan harapannya agar bantuan sosial berupa paket sembako yang diberikan dapat memberikan manfaat yang nyata bagi keluarga penerima, penyerahkan bantuan Paket Sembako dari Yayasan Dompet Berbagi Semesta kepada warga Banjar Dinas Tohjiwa An. I Nengah Teken 90 tahun dan Ni Nyoman Riki 55 Tahun ( masyarakat Kurang mampu dan menderita gangguan jiwa)di Banjar Dinas Tohjiwa Desa Kertha Buana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga bantuan ini dapat meringankan beban dan memenuhi kebutuhan beberapa hari kedepan keluarga yang bersangkutan,” ujar Aipda I Wayan Gede Sumiarta

Ibu Ni Nyoman Riki menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Kapolsek sidemen dan seluruh anggota kepolisian yang telah peduli dan memberikan bantuan sembako kepada mereka.

Di tempat terpisah Kapolsek Sidemen juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung dan berpartisipasi dalam program Minggu Kasih ini. Beliau berharap semangat kebersamaan dan kepedulian sosial akan terus terjaga, memberikan dampak positif, dan menjadikan masyarakat lebih kokoh dalam menghadapi berbagai tantangan di masa depan.

( Ags )

Berita Terkait

Divisi Humas Polri memberikan tali kasih kepada sejumlah anak yatim dalam rangka Hari Jadi ke-74.
Personil Polsek Baturiti Laksanakan Patroli Barcode Tekan Kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor)
Polda Bali Pastikan Kinerja Polisi yang Humanis dan Profesional
Kapolres Gianyar Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Rasa Syukur dan Gaya Hidup Sehat Personel
Police Goes To School Polsek Kerambitan Kampanyekan Bahaya Bullying.
Kapolsek Marga Sosialisasikan Bahaya Perundungan Atau Bullying Di Sekolah SMP N 1 Marga
Kasat Binmas Polres Tabanan Jadi Irup di SMAN 2 Tabanan, Ajak Siswa Wujudkan Generasi Disiplin dan Anti-Bullying
Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 18:29 WIB

Divisi Humas Polri memberikan tali kasih kepada sejumlah anak yatim dalam rangka Hari Jadi ke-74.

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:45 WIB

Personil Polsek Baturiti Laksanakan Patroli Barcode Tekan Kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor)

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:39 WIB

Polda Bali Pastikan Kinerja Polisi yang Humanis dan Profesional

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:23 WIB

Kapolres Gianyar Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Rasa Syukur dan Gaya Hidup Sehat Personel

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:18 WIB

Kapolsek Marga Sosialisasikan Bahaya Perundungan Atau Bullying Di Sekolah SMP N 1 Marga

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:16 WIB

Kasat Binmas Polres Tabanan Jadi Irup di SMAN 2 Tabanan, Ajak Siswa Wujudkan Generasi Disiplin dan Anti-Bullying

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:14 WIB

Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:12 WIB

Polri Go To School” Polsek Pupuan Sambangi Siswa, Berikan Sosialisasi Mencegah Terjadinya Bullying dan Kenakalan Remaja

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Polda Bali Pastikan Kinerja Polisi yang Humanis dan Profesional

Senin, 27 Okt 2025 - 17:39 WIB