Breaking News

Pemuda Sumba kembali berulah dengan membawa saham dan membuat keributan dengan warga lingkungan Banjar Penyarikan, Bualu, Nusa Dua.

Sabtu, 7 Juni 2025 - 20:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nusa dua,Surya indonesia.net – Sebuah keributan pecah di Banjar Penyarikan, Bualu, Nusa Dua, melibatkan sekelompok pemuda dalam pengaruh alkohol yang membuat resah warga pada Sabtu, 7 Juni 2025. Dalam video yang beredar, kericuhan bermula dari tiga pemuda asal Sumba yang mengendarai sepeda motor secara ugal-ugalan dalam kondisi mabuk.

Warga setempat yang melihat aksi berbahaya itu kemudian mencoba menegur para pemuda tersebut. Namun, teguran tersebut justru memicu reaksi tidak terduga. Tak berselang lama, ketiga pemuda itu kembali dengan membawa sekitar 10 orang temannya.

Mereka datang dalam keadaan emosi dan membawa senjata tajam seperti golok dan sajam, memancing ketegangan yang lebih besar di lingkungan tersebut. Melihat situasi yang semakin memanas dan berpotensi menimbulkan bentrokan, warga segera memukul kulkul (kentongan tradisional Bali) sebagai tanda bahaya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kelompok keamanan adat Kulkul Bulus Bali pun turun tangan dengan sigap guna meredam situasi. Hingga berita ini diturunkan, belum ada informasi resmi dari pihak kepolisian terkait proses hukum atas kejadian tersebut.

Namun, kasus ini kembali mengangkat isu pentingnya ketegasan terhadap oknum pendatang yang meresahkan serta peran vital keamanan adat dalam menjaga harmoni di wilayah Bali dan peran serta juga dari kepolisian untuk menjaga keamanan dan kedamaian Lingkungan terutama dan Bali khususnya.

( ags )

Berita Terkait

pengejaran aparat kepolisian terhadap terduga pelaku pembunuhan seorang terapis SPA berinisial SM (23) berakhir di Kabupaten Lebak, Banten.
Pelaku sedang melarikan diri saat dit4ngkap. Selain itu sebelumnya ia juga sempat mencoba mengakhiri hidup karena merasa tertekan.
Unit Reskrim Polsek Maospati berhasil mengungkap kasus pencurian sepeda motor di wilayah Kecamatan Maospati.
Tak Diberi Uang, Emosi Meledak! Pria di Badung Ngamuk Rusak Merajan, Kerugian Tembus Rp200 Juta
Penangkapan Terhadap Seorang DJ Berinisial M, IPTU Idam Berikan Klarifikasi Resmi
Polda Bali resmi menetapkan Kepala Kanwil BPN Provinsi Bali, I Made Daging, sebagai tersangka dalam kasus dugaan penyalahgunaan kewenangan dan pelanggaran kearsipan negara.
Motor Honda Vario Warga Warungdowo Digondol Maling di Siang Bolong, Aksi Terekam CCTV
Tiga Gangster Kampungan Ditangkap Polres Gresik Beri Tindakan Tegas Terukur

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 19:58 WIB

pengejaran aparat kepolisian terhadap terduga pelaku pembunuhan seorang terapis SPA berinisial SM (23) berakhir di Kabupaten Lebak, Banten.

Senin, 12 Januari 2026 - 19:55 WIB

Pelaku sedang melarikan diri saat dit4ngkap. Selain itu sebelumnya ia juga sempat mencoba mengakhiri hidup karena merasa tertekan.

Senin, 12 Januari 2026 - 19:40 WIB

Unit Reskrim Polsek Maospati berhasil mengungkap kasus pencurian sepeda motor di wilayah Kecamatan Maospati.

Senin, 12 Januari 2026 - 19:34 WIB

Tak Diberi Uang, Emosi Meledak! Pria di Badung Ngamuk Rusak Merajan, Kerugian Tembus Rp200 Juta

Senin, 12 Januari 2026 - 18:03 WIB

Penangkapan Terhadap Seorang DJ Berinisial M, IPTU Idam Berikan Klarifikasi Resmi

Senin, 12 Januari 2026 - 18:00 WIB

Polda Bali resmi menetapkan Kepala Kanwil BPN Provinsi Bali, I Made Daging, sebagai tersangka dalam kasus dugaan penyalahgunaan kewenangan dan pelanggaran kearsipan negara.

Senin, 12 Januari 2026 - 07:05 WIB

Motor Honda Vario Warga Warungdowo Digondol Maling di Siang Bolong, Aksi Terekam CCTV

Sabtu, 10 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tiga Gangster Kampungan Ditangkap Polres Gresik Beri Tindakan Tegas Terukur

Berita Terbaru