Breaking News

Polda Bali gelar Latihan Pra Oprasi Keselamatan Agung 2025

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bali , Surya Indonesia.net – Wadir Lantas Polda Bali AKBP Bima Aria Viyasa, S.I.K.,M.Si memimpin kegiatan latihan pra operasi (Latpraops) Keselamatan Agung 2025 di Gedung Presisi Polda Bali, Rabu (5/2/2025).

Tujuan Latpraops adalah untuk imenyamakan persepsi antar Satgas sehingga seluruh kegiatan dapat berjalan sesuai dinamika dan tujuan operasi yang diharapkan, Kegiatan yang dimulai pukul 14.00 Wita ini dihadiri oleh para perwira menengah yang menjabat sebagai Kasatgas dalam Ops Keselamatan Agung 2025.

Wadir Lantas mengatakan, Polda Bali akan menggelar Ops Keselamatan Agung selama 14 hari dari tanggal 10-23 Februari 2025 Dengan menerjunkan 1.461 personel Polda Bali.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ops Keselamatan Agung digelar untuk meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas serta menurunkan fatalitas korban laka dan pelanggaran lalu lintas.

“Selain itu, juga untuk menciptakan Kamseltibcarlantas menjelang hari raya Idul Fitri 1446 H dan menjadikan Bali sebagai model tertib berlalulintas,” kata Wadir Lantas Polda Bali.

Pada kesempatan tersebut juga, PLT Kabag Binops Polda Bali AKBP Ni Nyoman Suartini, S.I.K.,M.M.Tr meminta kepada para Kasatgas untuk menyampaikan hasil Latpraops kepada seluruh anggota yang terlibat.

“Semua personel yang terlibat dalam Ops Keselamatan Agung harus serius melaksanakan tugas dengan tetap mengikuti SOP yang berlaku,” Tutupnya.

( Ags )

Berita Terkait

Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo, resmi dinonatifkan dari jabatannya
Pangdam IX/Udayana Dukung Langkah Terpadu Pemda Bali–NTT Jaga Stabilitas dan Keharmonisan Masyarakat*
Ex Komisioner KPK Lihat Praperadilan kasus Kakanwil BPN Bali
Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026
Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest
Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026
Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan
Polsek Tabanan Gelar Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang Grogak demi Kenyamanan Pengguna Jalan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 20:00 WIB

Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo, resmi dinonatifkan dari jabatannya

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:25 WIB

Pangdam IX/Udayana Dukung Langkah Terpadu Pemda Bali–NTT Jaga Stabilitas dan Keharmonisan Masyarakat*

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:06 WIB

Ex Komisioner KPK Lihat Praperadilan kasus Kakanwil BPN Bali

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:37 WIB

Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:34 WIB

Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:32 WIB

Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:29 WIB

Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:27 WIB

Polsek Tabanan Gelar Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang Grogak demi Kenyamanan Pengguna Jalan

Berita Terbaru

Kriminal

Komplotan Maling Spesialis Minimarket DICIDUK di Gilimanuk

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:53 WIB