Breaking News

Aksi Sosial Bersih-Bersih Pantai Kedonganan, Polsek Kuta Bersinergi dengan TNI, Polri, dan Warga

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar , Surya Indonesia.net – Aksi Sosial Bersih-Bersih Pantai Kedonganan, Polsek Kuta Bersinergi dengan TNI, Polri, dan Warga Pada Rabu tanggal 5 Februari 2025 pagi, Polsek Kuta mengikuti aksi sosial bersih-bersih pantai Kedonganan yang melibatkan berbagai pihak, termasuk TNI, Polri, serta warga masyarakat setempat. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kebersihan pantai dari sampah yang terbawa oleh angin barat. Aksi tersebut juga merupakan upaya untuk menjaga kelestarian lingkungan di wilayah pesisir Kedonganan.

Kegiatan dimulai dengan apel bersama yang diikuti oleh sekitar 100 peserta, terdiri dari anggota Detasemen Kavaleri 4/SP , Angota Polsek Kuta yang dipimpin Kanit Samapta Polsek Kuta Iptu Ngurah Sukarja, S.H dan masyarakat sekitar.

Selanjutnya, para peserta melakukan pembersihan dengan menggunakan alat kebersihan seperti kantong plastik, Sapu, Sabit dan alat berat untuk mengangkat sampah-sampah besar yang terdampar di pantai.
Dalam aksi ini, DLHK Badung turut berpartisipasi dalam memberikan dukungan terhadap kegiatan bersih-bersih tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Keberadaan berbagai pihak yang terlibat menandakan pentingnya sinergi antara aparat keamanan, instansi pemerintah, dan masyarakat dalam menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan di kawasan pesisir.

Aksi bersih-bersih ini bukan hanya sekadar kegiatan rutin, namun juga menjadi bentuk kepedulian bersama untuk menjaga pantai Kedonganan tetap bersih dan nyaman. Harapannya, kegiatan seperti ini dapat terus berlanjut dan menginspirasi masyarakat untuk lebih peduli terhadap kebersihan lingkungan di sekitar mereka.

( Ags )

Berita Terkait

Viral Dugaan Unprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan, Laskar Prabowo 08 DPD Sumut: Kapolda Harus Segera Tindak Hingga Pihak Yang Lalai Dalam Pertanggungjawaban Tugasnya.
Sekretaris Laskar Prabowo 08 DPD Sumut Minta Kapolda Sumut Tindak Anggota Subdit III Polda Sumut Yang Diduga Lakukan Uprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan
Panen Raya Padi di Telang, Wamen Viva Yoga: Kawasan Transmigrasi Berkontribusi Menjadi Lumbung Pangan
Hadirkan Ruang Kreativitas dan Family Friendly, Cafe Daily Muse Resmi Dibuka
Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI
Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan
Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota
Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:51 WIB

Viral Dugaan Unprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan, Laskar Prabowo 08 DPD Sumut: Kapolda Harus Segera Tindak Hingga Pihak Yang Lalai Dalam Pertanggungjawaban Tugasnya.

Minggu, 25 Januari 2026 - 01:49 WIB

Sekretaris Laskar Prabowo 08 DPD Sumut Minta Kapolda Sumut Tindak Anggota Subdit III Polda Sumut Yang Diduga Lakukan Uprosedural Penggeledahan Terhadap Advokat Di Medan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:28 WIB

Panen Raya Padi di Telang, Wamen Viva Yoga: Kawasan Transmigrasi Berkontribusi Menjadi Lumbung Pangan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:31 WIB

Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:28 WIB

Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:26 WIB

Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:24 WIB

Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:20 WIB

Dituding Selingkuh Lewat Facebook, Seorang Wanita Laporkan Akun Medsos

Berita Terbaru