Breaking News

Masa Reses Perdana, Sony Rudiwiyanto: Tetap Terkawal Sampai Menemukan Solusinya!

Jumat, 6 Desember 2024 - 02:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA MALANG, SURYA INDONESIA, – Sony Rudiwiyanto anggota Ftaksi PDIP DPRD Kota Malang periode 2024-2029 melaksanakan masa reses perdana di Gedung Widya Bhakti, Jl. Guntur No.1, Kelurahan Oro-oro dowo Kecamatan Klojen, Kota Malang. Kamis, (5/12/2024)

Sony Rudiwiyanto duduk di Komisi C DPRD Kota Malang, Komisi C yang populer banyak menangani persoalan Program Fisik Pemerintau Daerah. Mitra kerja Komisi C:
1. BAPPEDA (Badan Perencanaan Pembangunan Daerah)
2. DPUPRPKP (Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman)
3. DISHUB (Dinas Perhubungan)
4. DLH (Dinas Lingkungan Hidup)
5. Unit layanan Pengadaan Barang dan Jasa

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jajaran Samping :
1. BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika)
2. BBWS (Balai Besar Wilayah Sungai)
3. PJT (Perusahaan Jasa Titipan)

Komunitas/Ormas :
1. HIPPAM (Himpunan Penduduk Pemakai Air Minum)

Reses kali ini cukup istimewa mengingat Sony Rudiwiyanto, termasuk dari 20 anggota dewan baru periode 2024-2029 yang pertama kali melaksanakan reses.

Sony Rudiwiyanto adalah anggota dewan terpilih dari Fraksi PDIP dapil 1 Kecamatan Klojen Kota Malang mengumoulkan konstituennya di Gedung Widya Bhakti, Jl. Guntur No.1.

Selanjutnya Sony Rudiwiyanto menjelaskan bahwa dengan diadakannya reses perdana ini adalah ingin menerima masukan ataupun saran bagi kemajuan di Dapilnya, khususnya Dapil 1 Klojen.

Antusiasme ratusan kehadiran masyarakat dalam reses perdananya, membuat semangat dan senang dengan banyaknya penanya, mulai dari infrastruktur pembangunan lingkungan, rambu-rambu penunjuk arah jalan bagi wisatawan, sosial pendidikan kebutuhan khusus hingga persoalan TPA dan pengajuan pemotongan pohon besar di wilayah Kelurahan Bareng.

Disampaikan Andra Kurniawan, ketua LPMK Kelurahan Oro-oro Dowo, dalam sambutannya bahwa Sony Rudiwiyanto selaku anggota dewan terpilih dari PDIP tetapi juga adalah pengurus LPMK dalam masa kepemimpinan periode ini.

Lebih lanjut, Bambang Subiyanto, sebagai tokoh masyarakat menyampaikan ucapan terimakasih dan bangga Sony Rudiwiyanto yang akrap dipanggil SamSon1 sebagai dewan terpilih yang merupakan ketua RT 06 RW 04 sebagai tetangganya.

Bambang berpesan kepada SamSon1 agar amanah pada setiap persoalan yang dititipkan oleh masyarakat kepada dirinya dan mampu menjalankan tugasnya serta adil dalam setiap penyelesaian. “Harus berani bilang, “Tidak!” selama itu merugikan masyarakat,” pesan Bambang.

Dalam wawncara dengan awak media, ia sampaikan bahwa dengan reses ini, ia dapat langsung mengetahui kendala dan kebutuhan masyarakat. Sebagai wakil rakyat yang telah dipercaya, ia akan mencoba untuk memahami dan memperjuangkan aspirasi mereka.

Lebih lanjut, ia tidak hanya mendengar, tetapi tetap berkomitmen untuk mengawal setiap aspirasi hingga menemukan solusi nyata.

“Semua yang disampaikan oleh warga akan saya kawal dengan serius. Tugas saya adalah memastikan aspirasi ini mendapat perhatian dan penanganan terbaik,” tegasnya. (awik/kw)

 

 

 

Berita Terkait

Kasus pencurian dan penjambretan yang marak terjadi beberapa minggu terakhir menjadi atensi dari Polda Bali bersama Polres/Polresta dan jajaran.
Internal Dulu yang Tertib, Propam Polres Magetan Gelar Razia Kendaraan Anggota Jelang Ops Keselamatan Semeru 2026
NEKAT KE BALI MODAL FACEBOOK! Remaja Bogor Ditemukan Sembunyi di Kapal Pelabuhan Benoa
GPS Duga Ada “Orang Kuat” di Balik Penetapan Tersangka Kakanwil BPN Bali
Kapolda DIY Irjen Pol. Anggoro Sukartono menunjuk Dirresnarkoba Polda DIY Kombes Pol. Roedy Yoelianto sebagai Pelaksana Harian (Plh) Kapolresta Sleman.
Patroli Humanis Polres Bandara Ngurah Rai Sapa Wisatawan di Terminal Internasional
Polantas Menyapa, Pelayanan Humanis di Satpas Polresta Denpasar.
Bhabinkamtibmas Desa Selabih Laksanakan pengamanan Upacara ngaben

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 15:33 WIB

Kasus pencurian dan penjambretan yang marak terjadi beberapa minggu terakhir menjadi atensi dari Polda Bali bersama Polres/Polresta dan jajaran.

Sabtu, 31 Januari 2026 - 15:23 WIB

Internal Dulu yang Tertib, Propam Polres Magetan Gelar Razia Kendaraan Anggota Jelang Ops Keselamatan Semeru 2026

Sabtu, 31 Januari 2026 - 15:20 WIB

NEKAT KE BALI MODAL FACEBOOK! Remaja Bogor Ditemukan Sembunyi di Kapal Pelabuhan Benoa

Sabtu, 31 Januari 2026 - 14:24 WIB

Kapolda DIY Irjen Pol. Anggoro Sukartono menunjuk Dirresnarkoba Polda DIY Kombes Pol. Roedy Yoelianto sebagai Pelaksana Harian (Plh) Kapolresta Sleman.

Sabtu, 31 Januari 2026 - 14:19 WIB

Patroli Humanis Polres Bandara Ngurah Rai Sapa Wisatawan di Terminal Internasional

Sabtu, 31 Januari 2026 - 14:17 WIB

Polantas Menyapa, Pelayanan Humanis di Satpas Polresta Denpasar.

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:58 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Selabih Laksanakan pengamanan Upacara ngaben

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:48 WIB

Polri Sahabat Anak Bhabinkamtibmas Desa Penarukan Beri Materi terkait Bahaya Bullying dan Wawasan Kebangsaan

Berita Terbaru