Breaking News

Polsek Abiansemal Tingkatkan Blue Light Patrol, Antisipasi Jalur Rawan & Pemukiman Penduduk

Jumat, 8 November 2024 - 06:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal , Surya Indonesia.net – Polsek Abiansemal meningkatkan kegiatan Blue Light Patrol di daerah hukumnya dalam mengantisipasi tindak kejahatan baik curas, curat, curanmor dan kejahatan lainnya. Dalam pelaksanakan patroli yang dipimpin oleh Pawas IPDA I Nyoman Nurgita bersama anggota piket juga melakukan sosialisasi serta memberikan pesan – pesan kamtibmas terhadap masyarakat yang masih melaksanakan kegiatan / aktivitasnya dimalam hari.

Kegiatan Blue Light Patrol kali ini dengan sasaran menyambangi jalur sepi rawan aksi kejahatan, pemukiman dan perumahan penduduk wilayah Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, Jumat (08/11) pkl 02.00 Wita

Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., seijin Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, SIK., mengatakan ”pelaksanaan kegiatan Blue Light Patrol ini bertujuan untuk mengantisipasi adanya berbagai macam tindak kejahatan termasuk kejahatan jalanan, premanisme maupun aksi Curat, Curas dan Curanmor khususnya diwaktu malam hari. ” ucap Kapolsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Dalam pelaksanaan Blue Light Patrol Polsek Abiansemal dilaksanakan secara intensif baik pada saat siang maupun malam hari, hal ini sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban secara bersama-sama di daerah hukum Polsek Abiansemal.” imbuh Kapolsek.

”Kita akan lakukan kegiatan patroli setiap hari untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, dengan harapan situasi kamtibmas daerah hukum Polsek Abiansemal tetap kondusif jelang perhelatan Pilkada serentak tahun 2024.” ungkapnya.

( Ags )

Berita Terkait

Sambang Kamtibmas ke Tokoh Adat, Kapolsek Dentim Ajak Wujudkan Nyepi Aman dan Kondusif
Program Polantas Menyapa, Petugas Satpas SIM Polresta Denpasar Dampingi Pemohon Saat Ujian Teori
Warga negara (WN) Korea Selatan (Korsel) inisial CHK (56) dideportasi alias diusir dari Bali oleh Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai
Kondisi jalan akses wisata di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, kian memprihatinkan.
Kasus salah tangkap pedagang Es Kue Jadul (Es Gabus) memasuki babak baru yang lebih emosional.
Pengerjaan proyek di atas tebing dekat kawasan Pantai Suluban, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, viral
Pemerintah Kota Denpasar menjatuhkan sanksi kepada 23 proyek pembangunan yang berdiri di Kawasan Pertanian Pangan
Abrasi kembali terjadi di kawasan Pantai Kuta.

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:26 WIB

Sambang Kamtibmas ke Tokoh Adat, Kapolsek Dentim Ajak Wujudkan Nyepi Aman dan Kondusif

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:24 WIB

Program Polantas Menyapa, Petugas Satpas SIM Polresta Denpasar Dampingi Pemohon Saat Ujian Teori

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:10 WIB

Warga negara (WN) Korea Selatan (Korsel) inisial CHK (56) dideportasi alias diusir dari Bali oleh Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:07 WIB

Kondisi jalan akses wisata di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, kian memprihatinkan.

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:04 WIB

Kasus salah tangkap pedagang Es Kue Jadul (Es Gabus) memasuki babak baru yang lebih emosional.

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:59 WIB

Pemerintah Kota Denpasar menjatuhkan sanksi kepada 23 proyek pembangunan yang berdiri di Kawasan Pertanian Pangan

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:55 WIB

Abrasi kembali terjadi di kawasan Pantai Kuta.

Rabu, 28 Januari 2026 - 10:53 WIB

Pastikan Personel Tetap Sehat, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Rikkes Berkala

Berita Terbaru