Breaking News

Unit Samapta Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Dialogis Dikawasa Pasar Tradisional

Kamis, 31 Oktober 2024 - 10:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi , Surya Indonesia.net – Polsek mengwi terus melaksanakan kegiatan patroli wilayah dengan melaksanakan patroli dialogis dikawasan pasar tradisional Desa Adat Mengwi, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Kamis (31/10/2024) pukul 09.30 wita

Kegiatan patroli dialogis ini dipimpin oleh Panit 1 Unit Samapta Ipda I Made Nuarta, sebagai bentuk upaya preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat

Ipda I Made Nuarta mengatakan kegiatan patroli dialogis ini bertujuan untuk menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita sampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan sekitar”, ucapnya

Kapolsek Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J S.Sos.,S.H.,M.M., mengatakan dalam menjaga kamtibmas pihaknya menyasar tempat-tempat keramaian guna menyampaikan imbauan kamtibmas dan menyerap informasi situasi seputaran

“Patroli dialogis sebagai sarana bertukar informasi dalam menjaga kamtibmas”, terang Kapolsek Mengwi

Selain itu hadirnya polisi ditengah masyarakat akan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyakat saat melaksanakan aktifitas.

( Ags )

Berita Terkait

Kapolres Tabanan Ajak Ojek Online Jadi Mitra Polisi: Bersama Jaga Kamtibmas Lewat Jumat Curhat
Polsek Baturiti Ikut Sukseskan Gerakan Gerebek Sampah Sambut HUT Kota Singasana ke-532
Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin di Pintu Masuk Mako, Pastikan Disiplin Personel Tetap Terjaga
Polsek Pupuan Ikut Serta Dalam Giat Grebek Sampah Sambut HUT Kota Singasana ke-532
Sambut HUT Kota Singasana ke-532, Kapolsek Tabanan Pimpin Personil “Grebeg Sampah” di Pasar Dauh Pala
Kapolsek Marga Pimpin Anggota Melaksanakan Kegiatan Grebeg Sampah
Polres Tabanan Gelar Latpra Ops Zebra Agung 2025, Siapkan Kamseltibcarlantas Menjelang Ops Lilin
Kasat Binmas Polres Tabanan Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat, Wujudkan Pembinaan dan Pengawasan Aliran Kepercayaan

Berita Terkait

Jumat, 14 November 2025 - 14:35 WIB

Kapolres Tabanan Ajak Ojek Online Jadi Mitra Polisi: Bersama Jaga Kamtibmas Lewat Jumat Curhat

Jumat, 14 November 2025 - 14:33 WIB

Polsek Baturiti Ikut Sukseskan Gerakan Gerebek Sampah Sambut HUT Kota Singasana ke-532

Jumat, 14 November 2025 - 14:31 WIB

Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin di Pintu Masuk Mako, Pastikan Disiplin Personel Tetap Terjaga

Jumat, 14 November 2025 - 14:29 WIB

Polsek Pupuan Ikut Serta Dalam Giat Grebek Sampah Sambut HUT Kota Singasana ke-532

Jumat, 14 November 2025 - 14:26 WIB

Sambut HUT Kota Singasana ke-532, Kapolsek Tabanan Pimpin Personil “Grebeg Sampah” di Pasar Dauh Pala

Jumat, 14 November 2025 - 14:22 WIB

Polres Tabanan Gelar Latpra Ops Zebra Agung 2025, Siapkan Kamseltibcarlantas Menjelang Ops Lilin

Jumat, 14 November 2025 - 14:19 WIB

Kasat Binmas Polres Tabanan Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat, Wujudkan Pembinaan dan Pengawasan Aliran Kepercayaan

Jumat, 14 November 2025 - 14:16 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

Berita Terbaru