Breaking News

Sambut Hari Jadi Humas Polri ke-73, Humas Polres Bangli Gelar Aksi Donor Darah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 17:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya Indonesia.net – 29 Oktober 2024 — Dalam rangka memperingati Hari Jadi Humas Polri ke-73, Seksi Humas Polres Bangli mengadakan kegiatan sosial berupa donor darah yang diikuti oleh anggota Polres, Awak Media, dan masyarakat. Kegiatan ini berlangsung di Klinik Polres Bangli

Kegiatan amal ini berkerjasama dengan Si Dokes Polres Bangli dan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Bangli

Kasi Humas Polres Bangli, AKP I Wayan Sarta, menyampaikan bahwa kegiatan donor darah ini merupakan wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat, sekaligus mempererat hubungan antara Polri dan warga khususnya di Bangli. “Donor darah ini tidak hanya untuk memperingati hari jadi Humas Polri, tetapi juga sebagai bentuk bakti sosial kami kepada masyarakat, Semoga darah yang didonorkan dapat bermanfaat bagi yang membutuhkan,” ujar AKP Wayan Sarta

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

AKP I Wayan Sarta menambahkan bahwa kegiatan semacam ini akan terus dilakukan sebagai bagian dari pengabdian Polri kepada masyarakat, khususnya di bidang kemanusiaan.

Melalui aksi donor darah ini, Polres Bangli berharap dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya saling membantu, khususnya dalam hal kesehatan.

Selain itu, acara ini juga menjadi momentum bagi Humas Polri untuk semakin memperkokoh perannya sebagai jembatan antara Polri dan masyarakat dalam menciptakan komunikasi yang harmonis dan informatif.

( Ags )

Berita Terkait

Silaturahmi Kapolresta Denpasar dengan Awak Media Perkuat Sinergi dalam Pemberitaan
Polres Gresik Wujudkan Pelayanan Inklusif dengan Terbitkan SIM D Ramah Disabilitas
Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan
Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas
Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas
Pasiter Kodim 1611/Badung Ikuti Rakor Swasembada Pangan di Bulog Bali: Target 4 Juta Ton dan Tangani Kendala Lapangan
Program MBG Perdana, Makan Siang Bergizi untuk Siswa Menjadi Atensi Babinsa di SD 3 dan 10 Pemecutan
Pendampingan Babinsa dalam Program MBG Diluncurkan di SD 3 dan 10 Pemecutan Dapatkan 836 Porsi Makan Siang

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:20 WIB

Silaturahmi Kapolresta Denpasar dengan Awak Media Perkuat Sinergi dalam Pemberitaan

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:19 WIB

Polres Gresik Wujudkan Pelayanan Inklusif dengan Terbitkan SIM D Ramah Disabilitas

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:40 WIB

Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:53 WIB

Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:43 WIB

Program MBG Perdana, Makan Siang Bergizi untuk Siswa Menjadi Atensi Babinsa di SD 3 dan 10 Pemecutan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:41 WIB

Pendampingan Babinsa dalam Program MBG Diluncurkan di SD 3 dan 10 Pemecutan Dapatkan 836 Porsi Makan Siang

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:37 WIB

Hari ini! Pendistribusian Perdana Makanan (MBG) di SD 3 dan SD 10 Pemecutan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:53 WIB