Breaking News

Lagi, Polres Tulungagung Bangun Sumur Dalam untuk Warga

Rabu, 16 Oktober 2024 - 12:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulung Agung , Surya Indonesia.net – Kembali Polres Tulungagung Polda Jatim melakukan pengeboran sumur dalam di Dusun Kauman Kidul, Desa / Kecamatan Campurdarat, Kabupaten Tulungagung.

Meskipun mengalami sedikit kendala dalam proses pengeboran, namun para pekerja tetap semangat demi mendapatkan sumber air bersih untuk kebutuhan masyarakat.

Kapolres Tulungagung AKBP Muhammad Taat Resdi melalui Kasihumas, Ipda Nanang mengatakan, pengeboran sumur baru ini diharapkan dapat membantu terutama kebutuhan air bersih masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pengeboran ini merupakan bagian dari upaya untuk menyediakan akses air bersih secara permanen bagi masyarakat, terutama di daerah yang sulit mendapatkan air”, terang Ipda Nanang, Rabu (16/10/2024).

Menurut Iptu Nanang, saat ini sedang dilakukan pelebaran lubang pengeboran mengingat sibel tidak bisa masuk.

Pada saat dilaporkan pelebaran sudah mencapai kedalaman 10,5 meter dari kedalaman hasil pengeboran 17 meter.

“Meskipun dalam proses pengeboran ada sedikit kendala, namun tidak menyurutkan para tenaga ahli sumur bor untuk mengusahakan mendapatkan sumber air bersih”, sambungnya.

Ia juga mengatakan, program bantuan sumur bor sangat penting untuk mendukung kesejahteraan masyarakat.

“Untuk kebutuhan air secara permanen Bapak Kapolres Tulungagung berupaya untuk membangun Sumur Bor di beberapa Kecamatan yang ada di wilayah Kabupaten Tulungagung”, tandas Ipda Nanang.

( Ags )

Berita Terkait

Jalan Teruna Jaya Kediri Tabanan Banyak yang berlubang , Depan SMP Negeri 1 Kediri dan Banjar Delod Puri Tabanan Rusak Parah
Pascaserah Terima Tongkat Komando, Dandim 0824/Jember Baru, Letkol Inf Rifqi Muhammad Syuhada, S.I.P., M.I.P., Langsung Gerak Cepat Melakukan Silaturahmi ke Mapolres Jember
Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data
Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati
Wujud Sinergitas dan Pelayanan Humanis, Polsek Krian Laksanakan Pengamanan Pemakaman Anggota TNI
Advokat Soroti Lemahnya Penegakan Hukum terhadap WNA di Bali
Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata
Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 21:03 WIB

Jalan Teruna Jaya Kediri Tabanan Banyak yang berlubang , Depan SMP Negeri 1 Kediri dan Banjar Delod Puri Tabanan Rusak Parah

Minggu, 25 Januari 2026 - 20:48 WIB

Pascaserah Terima Tongkat Komando, Dandim 0824/Jember Baru, Letkol Inf Rifqi Muhammad Syuhada, S.I.P., M.I.P., Langsung Gerak Cepat Melakukan Silaturahmi ke Mapolres Jember

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:35 WIB

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:30 WIB

Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati

Minggu, 25 Januari 2026 - 19:15 WIB

Wujud Sinergitas dan Pelayanan Humanis, Polsek Krian Laksanakan Pengamanan Pemakaman Anggota TNI

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:19 WIB

Syarat Sah Perjanjian dalam KUH Perdata

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:29 WIB

Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:07 WIB

Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Ahli Hukum: UU PDP Tegaskan Tanggung Jawab Mutlak Pengendali Data

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:35 WIB

Serba-Serbi

Longsor Galian Tanah Renggut Nyawa Warga Maospati

Minggu, 25 Jan 2026 - 19:30 WIB