Breaking News

Waka Polsek Mengwi Hadiri Panen Raya Bawang Merah

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi , Surya Indonesia.net – Wakil Kepala Kepolisian Sektor Mengwi Kompol Ida Bagus Ketut Mantra menghadiri panen raya bawang merah di Subak Delod Sema,, Lingkungan Karangsuwung, Keluragan Sading, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. Senin (14/10/2024) pukul 08.00 wita

Kegiatan panen raya bawang merah ini dihadiri oleh PJ Sekda Kabupaten Badung Ida Bagus Surya Suamba ST, MT dan Kadis Pertanian Kab. Badung I Wayan Wijana S.Sos M.Si., Asisten perekonomian dan pembangunan setda Badung, Staf ahli bidang ekonomi, keuangan dan pembangunan setda Badung, Kepala badan perencanaan pembangunan daerah kab. Badung, Kepala Badan standarisasi instrumen pertanian Bali, Kepala bidang perekonomian setda Badung, Camat Mengwi (diwakili), Waka Polsek Mengwi Danramil Mengwi ( diwakili), Lurah Sading, Bhabinkamtibmas, Babinsa, Penyuluh Pertanian Kab. Badung, Ketua dan anggota LPM, Majelis Madya Subak Kab. Badung, Kelian Dinas dan Adat se-Desa Mengwi, Pekaseh dan kelompok tani Subak Delod Sema

Kompol Ida Bagus Ketut Mantra seijin Kapolsek Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J S.Sos.,S.H.,M.M., mengatakan kegiatan panen rata bawang merah ini merupakan program Pemerintah Kabupaten Badung di bidang ketahan pangan pada kelompok tani

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan panen raya kali ini dilakukan panen raya bawang merah diatas tanah seluas 60 are.

( Ags )

Berita Terkait

Polda Bali dan Pengelola Villa Private Sepakat Perkuat Pengawasan WNA Demi Keamanan Pariwisata Bali
Polda Bali dan Pengelola Villa Private Sepakat Perkuat Pengawasan WNA Demi Keamanan Pariwisata Bali
Reformasi Berjalan, Kepercayaan Publik terhadap Polri Melonjak dalam Survei Nasional
Wagub Bangka Belitung Jalani Pemeriksaan Terkait Dugaan Pemalsuan Dokumen Akademik di Bareskrim Polri
Kapolri Puji Peran Strategis Brimob dalam Penguatan Ketahanan Pangan dan Program Nasional
HUT ke-80 Brimob, Kapolda Sulut Puji Profesionalisme dan Pengabdian Brimob Polda Sulut
Kapolri Puji Kiprah Brimob dalam Program Nasional pada Syukuran HUT ke-80
Patroli Blue light Polsek Kerambitan upaya Cipta Kondisi yang Kondusif.

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 07:53 WIB

Polda Bali dan Pengelola Villa Private Sepakat Perkuat Pengawasan WNA Demi Keamanan Pariwisata Bali

Minggu, 16 November 2025 - 07:26 WIB

Polda Bali dan Pengelola Villa Private Sepakat Perkuat Pengawasan WNA Demi Keamanan Pariwisata Bali

Minggu, 16 November 2025 - 07:14 WIB

Reformasi Berjalan, Kepercayaan Publik terhadap Polri Melonjak dalam Survei Nasional

Minggu, 16 November 2025 - 07:01 WIB

Wagub Bangka Belitung Jalani Pemeriksaan Terkait Dugaan Pemalsuan Dokumen Akademik di Bareskrim Polri

Minggu, 16 November 2025 - 06:34 WIB

Kapolri Puji Peran Strategis Brimob dalam Penguatan Ketahanan Pangan dan Program Nasional

Minggu, 16 November 2025 - 06:15 WIB

Kapolri Puji Kiprah Brimob dalam Program Nasional pada Syukuran HUT ke-80

Sabtu, 15 November 2025 - 17:27 WIB

Patroli Blue light Polsek Kerambitan upaya Cipta Kondisi yang Kondusif.

Sabtu, 15 November 2025 - 17:24 WIB

Viral Arena Judi Bangli: Desakan Usut Oknum Polisi Diduga Jadi ‘Backup’, Kapolri Diminta Turun Tangan”

Berita Terbaru