Breaking News

Jumat Curhat: Masyarakat Harap Pilkada Berjalan Aman dan Lancar

Jumat, 27 September 2024 - 07:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Jumat, 27/9/2024, Pada kegiatan Jumat Curhat yang digelar Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, warga menyampaikan harapan dan kekhawatiran terkait pelaksanaan Pilkada 2024. Acara ini dihadiri oleh Kapolsek Padangbai, Kompol I Nyoman Merta Kariana, S. H., M. H.

Dalam kesempatan tersebut, warga mengungkapkan harapan agar Pilkada dapat berjalan dengan aman dan tertib tanpa ada gangguan keamanan atau praktik politik uang. Salah satu warga, Pak Nengah, menyampaikan kekhawatirannya akan potensi kericuhan di masa kampanye dan meminta polisi meningkatkan patroli di sekitar wilayah yang rawan konflik.

“Kami berharap polisi bisa lebih sering melakukan patroli di area-area yang dianggap rawan, khususnya menjelang hari pencoblosan. Kami juga khawatir ada politik uang yang bisa merusak proses demokrasi ini,” kata Pak Nengah .

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menanggapi hal tersebut, Kapolsek Padangbai Kompol I Nyoman Merta Kariana, S. H., M. H, memastikan bahwa pihak kepolisian akan bekerja keras menjaga keamanan dan ketertiban selama masa Pilkada. Ia juga menegaskan komitmen kepolisian untuk menindak tegas segala bentuk pelanggaran, termasuk politik uang dan provokasi.

“Keamanan dan kelancaran Pilkada adalah prioritas kami. Kami akan memastikan bahwa masyarakat dapat menggunakan hak pilihnya dengan aman tanpa ada tekanan atau gangguan,” ujar Kapolsek “.

Kegiatan Jumat Curhat ini merupakan salah satu program kepolisian untuk mendekatkan diri kepada masyarakat dan mendengarkan langsung aspirasi serta keluh kesah terkait situasi keamanan di lingkungan mereka. Masyarakat berharap kegiatan seperti ini bisa terus berlanjut, terutama menjelang momen penting seperti Pilkada.

( Ags )

Berita Terkait

Garuda Merah Putih Community Sumatera Utara mendukung Kinerja Polda Sumut dan Jajaran
Sinergitas TNI–Polri Amankan Kegiatan Perayaan Menyambut Tahun Baru 2026
Personel Pospam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Tingkatkan Atensi Pengamanan Sambut Tahun Baru 2026
Kapolres Gianyar Pimpin Pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Alun-alun Gianyar
Pastikan Kondusivitas Malam Tahun Baru 2026, Kapolres Gianyar Pimpin Patroli Pengecekan Pos Pam
Pastikan Bali Aman, Pangdam IX/Udayana Bersama Forkopimda Tinjau Pengamanan Malam Tahun Baru
Jelang Detik-Detik Pergantian Tahun, Polsek Dentim Satukan Kekuatan Lintas Sektor
Polres Bandara Ngurah Rai Amankan Ibadah Malam Akhir Tahun di GPIB Ekklesia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:44 WIB

Garuda Merah Putih Community Sumatera Utara mendukung Kinerja Polda Sumut dan Jajaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:42 WIB

Sinergitas TNI–Polri Amankan Kegiatan Perayaan Menyambut Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:40 WIB

Personel Pospam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Tingkatkan Atensi Pengamanan Sambut Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:38 WIB

Kapolres Gianyar Pimpin Pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2026 di Alun-alun Gianyar

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:33 WIB

Pastikan Bali Aman, Pangdam IX/Udayana Bersama Forkopimda Tinjau Pengamanan Malam Tahun Baru

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:31 WIB

Jelang Detik-Detik Pergantian Tahun, Polsek Dentim Satukan Kekuatan Lintas Sektor

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:28 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Amankan Ibadah Malam Akhir Tahun di GPIB Ekklesia

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:25 WIB

Kapolri Turun Langsung ke HI, Cek Pengamanan Tahun Baru hingga Sapa Masyarakat

Berita Terbaru