Breaking News

Pemeriksaan  kendaraan box, cegah penyelundupan barang ilegal masuk Bali melalui pelabuhan Padangbai

Selasa, 17 September 2024 - 09:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangaaem , Surya Indonesia.net – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, – Dalam menjaga Kamtibmas tetap kondusif, Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai konsisten dalam mengamankan wilayahnya, salah satunya adalah dengan melaksanakan kegiatan pemeriksaan orang, kendaraan dan barang yang keluar / masuk  Bali.

Senin, 16/9/2024, Personil Polsek Padangbai lakukan kegiatan pemeriksaan barang pada kendaraan box, yang dalam pelaksanaannya dilakukan secara ketat dan teliti dengan memeriksa muatannya, untuk memastikan barang yang dimuat tidak ilegal, hal tersebut merupakan kegiatan rutin di pintu masuk Bali Pelabuhan.

Kapolsek Padangbai Kompol I Nyoman Merta Kariana, S. H., M. H, mengatakan,” kami dari Kepolisian Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, rutin melakukan kegiatan pemeriksaan pemakai jasa penyeberangan, baik kendaraan, penumpang dan barang yang keluar masuk melalui Pelabuhan Padangbai, dengan sasaran utama pemeriksaan seperti surat kelengkapan kendaraan, barang, senjata tajam / sajam, senjata api, bahan peledak atau barang berbahaya lainnya dan narkoba, hal tersebut bertujuan untuk menjaga Kamtibmas Bali tetap kondusif ,” kata Kapolsek “.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Ags ).

Berita Terkait

Sengketa Belum Tuntas, Kuasa Hukum Tolak Keras Klaim Wakaf PT Kejayan Mas
Puluhan Tahun Langgar Sempadan Sungai, PT Socfindo Diduga Biang Banjir Aceh Singkil
Awali Tahun 2026 Polsek Dentim Gelar Doa Bersama di Tumpek Klurut, Syukuran Kenaikan Pangkat dan Pelepasan Personil Purna Tugas
Pelayanan Humanis Satpas SIM Polresta Denpasar Berikan Informasi kepada Pemohon Saat Ujian Teori
Personel Pospam GBB Laksanakan KRYD dan Pengaturan Lalu Lintas di Simpang GBB, Jaga Kamseltibcarlantas
Polsek Kuta Intensifkan KRYD dan Patroli Dialogis, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Kawasan Wisata
Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2026
Antisipasi Arus Balik Nataru, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Patroli KRYD di Terminal Domestik

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:49 WIB

Sengketa Belum Tuntas, Kuasa Hukum Tolak Keras Klaim Wakaf PT Kejayan Mas

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:48 WIB

Puluhan Tahun Langgar Sempadan Sungai, PT Socfindo Diduga Biang Banjir Aceh Singkil

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:46 WIB

Awali Tahun 2026 Polsek Dentim Gelar Doa Bersama di Tumpek Klurut, Syukuran Kenaikan Pangkat dan Pelepasan Personil Purna Tugas

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:42 WIB

Pelayanan Humanis Satpas SIM Polresta Denpasar Berikan Informasi kepada Pemohon Saat Ujian Teori

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:35 WIB

Polsek Kuta Intensifkan KRYD dan Patroli Dialogis, Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Kawasan Wisata

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Periode 1 Januari 2026

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:31 WIB

Antisipasi Arus Balik Nataru, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Patroli KRYD di Terminal Domestik

Sabtu, 3 Januari 2026 - 21:26 WIB

Antisipasi Arus Balik, Satgas Kamseltibcarlantas KRYD Ops Lilin 2025 Tingkatkan Penjagaan Gates Bandara Ngurah Rai

Berita Terbaru