Breaking News

Antisipasi Gangguan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024, Kapolsek Kubu Giat Safari Kamtibmas

Selasa, 3 September 2024 - 13:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Kapolsek Kubu AKP. I Gusti Agung Bagus Suteja, S. IP. MH didampingi Waka Polsek Kubu Iptu I Wayan Sutanaya dan Anggota melaksanakan giat safari Kamtibmas berkunjung ke Kantor Desa Dukuh Kec. Kubu untuk bertatap muka dengan Prebekel Desa Dukuh I Gede Suarsana SE , bersama perangkat Desa setempat, Selasa (3/9)

Kehadiran Kapolsek Kubu dalam rangka jalin komuniasi dengan tokoh tokoh masyarakat sebagai upaya Cooling Sistem dalam menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif menjelang Pilkada serentak 2024, yakni Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Karangasem.

Melalui giat tatap muka, Kapolsek Kubu mengimbau dan mengajak Perbekel Dukuh dan perangkat Desa untuk bersama sama menjaga keamanan dan ketertiban di Masing-masing Banjar yang ada di Desa Dukuh sehingga Pilkada tahun 2024 dapat berjalan dengan lancar, khususnya di Desa Dukuh dan Kec wilayah Kubu pada umumnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mengajak Perbekel dan Perangkat Desa Dukuh untuk turut aktif mendukung Kepolisian dalam menjaga dan memelihara Kamtibmas rangkaian Pilkada berjalan aman dan lancar, ” Ujar Kapolsek Kubu AKP. I Gusti Agung Bagus Suteja, S. IP. MH.

Sementara Perbekel Desa Dukuh I Gede Suarsana, SE pada kesempatan tersebut menyampaikan ucapan terima kasih atas kedatangan Kapolsek beserta anggota dalam giat safari Kamtibmas dan pihaknya menjelaskan situasi saat ini masih kondusif

Pihaknya pun akan siap bersama sama Kepolian untuk bersama sama menjaga keamanan, sehingga rangkaian tahapan Pilkada yang saat ini masuki tahapan Penelitian Pesyaratan, Penetaoan dan pengundian Nomor Urut , hingga pelaksanaan dan berakhir dapat berjalan aman dan lancar.

( Ags )

Berita Terkait

Edukasi Kesehatan Mental Berkelanjutan, Teh Rina Bahas Insomnia Warga Binaan
Wujudkan Pelayanan dan Pembinaan Berkualitas, Lapas Tabanan Siapkan Panca Inovasi
Sinergi dengan BNNK Badung, Lapas Tabanan Mantapkan P4GN Lewat Tes Urine Massal
Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Negara (Rutan Negara) melaksanakan kegiatan tes urine terhadap seluruh jajaran pegawai
Kapolres Gresik Beri Penghargaan, Dedikasi Polisi dan Warga Jadi Teladan
Tiga Gangster Kampungan Ditangkap, Polres Gresik Beri Tindakan Tegas Terukur
Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo
Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:33 WIB

Edukasi Kesehatan Mental Berkelanjutan, Teh Rina Bahas Insomnia Warga Binaan

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:31 WIB

Wujudkan Pelayanan dan Pembinaan Berkualitas, Lapas Tabanan Siapkan Panca Inovasi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:29 WIB

Sinergi dengan BNNK Badung, Lapas Tabanan Mantapkan P4GN Lewat Tes Urine Massal

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:42 WIB

Kapolres Gresik Beri Penghargaan, Dedikasi Polisi dan Warga Jadi Teladan

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:38 WIB

Tiga Gangster Kampungan Ditangkap, Polres Gresik Beri Tindakan Tegas Terukur

Jumat, 9 Januari 2026 - 02:01 WIB

Kapendam IX/Udayana Klarifikasi Isu Viral Pengantaran Pelda Chrestian Namo

Jumat, 9 Januari 2026 - 00:06 WIB

Polres Bitung dan Pemkot Bersinergi Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Panen Jagung

Kamis, 8 Januari 2026 - 20:59 WIB

Kodim 0428/Mukomuko Gelar Latihan Bersama, Simulasi Penanggulangan Bencana Alam Tahap III

Berita Terbaru