Breaking News

Kapolres Gianyar Gelar Jumat Curhat di Puri Bitera

Jumat, 16 Agustus 2024 - 12:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar , Surya Indonesia.net  – Bertempat di Puri Bitera, Kelurahan Bitera, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Kepala Kepolisian Resor Gianyar AKBP Umar melaksanakan kegiatan Quicks Wins Presisi Jumat Curhat atau Orti Krama Polres Gianyar, Jumat (16/8/2024).

Dalam kesempatan tersebut, AKBP Umar selaku Kapolres Gianyar yang baru menjabat menyampaikan ucapan terimakasih atas sambutan dari tokoh Puri Bitera beserta keluarga. Dalam kegiatan Jumat Cuhat ini, Kapolres Gianyar bersama pejabat utama Polres Gianyar melakukan komunikasi untuk menyerap dan menerima aspirasi dari masyarakat tentang pelayanan kepolisian yang telah berjalan selama ini.

“Program Jumat Curhat ini merupakan program Mabes Polri, mohon masukkan dan sarannya untuk penyempurnaan tugas – tugas kami kedepan sebagai pelayan masyarakat,” ujar Kapolres Gianyar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan Jumat Curhat tersebut, terdapat beberapa pertanyaan yang diajukan oleh tokoh dari Puri Bitera maupun dari pemerintah Kelurahan Bitera kepada Kapolres Gianyar dan jajaran. Salah satunya adalah terkait penertiban penduduk pendatang, sosialisasi pencegahan narkoba di sekolah-sekolah, hingga parkir liar di kawasan Jalan Raya Bitera.

“Pertanyaan-pertanyaan dan juga keluhan yang disampaikan akan dilakukan koordinasi dengan instansi terkait,” tandasnya.

( Ags )

Berita Terkait

Konser Musik Galleri Kohinoor Festival 2025 di Denpasar Selatan Berlangsung Aman, 1.500 Penonton Tumpah Ruah
Wakapolres Bandara Ngurah Rai Pimpin Apel Pagi, Tekankan Tanggung Jawab dan Profesionalisme Personel
Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi
Proyek Tak Kunjung Rampung di Kerobokan Kelod, Trotoar Terbuka dan Kabel Kendor Ganggu Pengguna Jalan
Bale Bengong Corner One Service”, Cara Unik Polres Tabanan Layani Masyarakat di Malam Minggu
Perkuat Sinergi Kamtibmas, Kasat Binmas Polres Tabanan Sambangi Perbekel Penebel
Satpamobvit Polres Tabanan Jaga Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan di DTW Ulun Danu Beratan
Personil Polsek Tabanan Amankan Reuni Akbar Alumni SMA TP 45 di Taman Bung Karno

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 09:07 WIB

Konser Musik Galleri Kohinoor Festival 2025 di Denpasar Selatan Berlangsung Aman, 1.500 Penonton Tumpah Ruah

Senin, 27 Oktober 2025 - 09:03 WIB

Wakapolres Bandara Ngurah Rai Pimpin Apel Pagi, Tekankan Tanggung Jawab dan Profesionalisme Personel

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:17 WIB

Cegah terjadinya kemacetan dan laka lantas, Personil Polsek Penebel melaksanakan Strong Point pagi

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:14 WIB

Proyek Tak Kunjung Rampung di Kerobokan Kelod, Trotoar Terbuka dan Kabel Kendor Ganggu Pengguna Jalan

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:09 WIB

Bale Bengong Corner One Service”, Cara Unik Polres Tabanan Layani Masyarakat di Malam Minggu

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:07 WIB

Perkuat Sinergi Kamtibmas, Kasat Binmas Polres Tabanan Sambangi Perbekel Penebel

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:05 WIB

Satpamobvit Polres Tabanan Jaga Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan di DTW Ulun Danu Beratan

Senin, 27 Oktober 2025 - 07:03 WIB

Personil Polsek Tabanan Amankan Reuni Akbar Alumni SMA TP 45 di Taman Bung Karno

Berita Terbaru