Breaking News

Tim Opsnal Polsek Kuta Utara Bekuk Pelaku Pencurian Sebuah HP Iphone 15 Pro Di Jalan Subak Sari Tibubeneng

Jumat, 9 Agustus 2024 - 16:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara , Surya  Indonesia.net – Tim Opsnal Polsek Kuta Utara berhasil membekuk seorang pelaku pencurian satu buah HP Iphone 15 Pro di jalan Subak Sari, Gang Mango, Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung.

Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo S.I.K.,M.H yang di konfirmasi melalui WhatsApp membenarkan pihaknya telah melakukan penangkapan terhadap seorang pelaku pencurian satu buah hp Iphone 15 Pro dengan inisial MY alias Jimmy asal Banyuwangi di di Dusun Melik, Desa Parijatahwetan, Kecamatan Srono, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur pada hari Senin (5/8) pukul 00.30 wita

Dijelaskan Kapolsek penangkapan tersebut di lakukan berawal dari laporan di SPKT Polsek Kuta Utara korban an. Edward Michelle Marie , perempuan, umur 50 tahun asal Australia telah kehilangan satu buah hp Iphone 15 Pro di jalan Subak Sari, Gang Mango, Desa Tibubeneng pada hari Kamis tanggal 25 Juli 2024 sekira pukul 12.30 Wita.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan adanya kejadian tersebut Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo S.I.K., M.H. melalui Kanit Reskrim Polsek Kuta Utara AKP Made Mangku Bunciana. S.H. didampingi oleh Panit Reskrim Ipda Made Riawan Putra , S.Tr.K., M.H. langsung mengecek TKP dan mengumpulkan bahan keterangan di TKP, dari hasil pengumpulan bahan keterangan ditemukan ciri-ciri pelaku mengarah pada satu orang laki-laki. Selanjutnya team opsnal Polsek Kuta Utara berhasil mengamankan pelaku dengan inisial MY alias. Jimmy di Dusun Melik, Desa Parijatahwetan, Kec. Srono, Kab. Banyuwangi, Jawa Timur.

Dari hasil introgasi pelaku mengakui melakukan pencurian 1 buah Hp Iphone 15 Pro warna Hitam seorang diri di Jalan Subak Sari, Gang Mango pada hari Kamis tanggal 25 Juli 2024 sekira pukul 12.30 wita dengan cara menjadi ojek dan membonceng korban, mengajak keliling hingga sampai di TKP langsung mengambil HP milik korban. Pelaku juga mengakui menjambret HP sebanyak 23 Kali di Daerah Hukum Polsek Kuta Utara.

Pelaku dan sejumlah barang bukti berupa : 1 buah hp merk Iphone 15 Pro warna hitam, 1 buah hp merk Oppo A57 warna biru, 1 unit motor Honda Beat warna Merah Hitam nopol P 4394 QAF, 1 buah jaket warna hitam dan 1 buah helm warna hitam di bawa ke Polsek Kuta Utara untuk kepentingan penyidikan lebih lanjut.

“Palaku kini di jerat dengan pasal 362 KUHP dengan ancamam hukuman maksimal selama 5 tahun,” Tutup Kapolsek.

( Ags )

Berita Terkait

Berikan rasa aman bagi Masyarakat di pagi hari, Personel Polsek Selemadeg barat gelar Strong Point pagi
Pastikan Keamanan Ibadah Hari Minggu, Personel Polsek Tabanan Laksanakan Pengamanan di Sejumlah Gereja
Lomba Mancing di Lokasi aliran Irigasi Br Penebel Kaja, Desa Penebel
Polres Bandara Ngurah Rai Siagakan Personel Amankan Ibadah Minggu
Hadirkan Rasa Aman, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Patroli Gabungan di Terminal Domestik
Kegiatan Rutin Polsek Penebel Dengan Humanis Menyasar tempat – tempat Keramaian
Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light
Polsek Tabanan Pastikan Keamanan Perayaan Isra Mi’raj 1447 H di Masjid Agung Al-Mujahidin

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:49 WIB

Berikan rasa aman bagi Masyarakat di pagi hari, Personel Polsek Selemadeg barat gelar Strong Point pagi

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:48 WIB

Pastikan Keamanan Ibadah Hari Minggu, Personel Polsek Tabanan Laksanakan Pengamanan di Sejumlah Gereja

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:45 WIB

Lomba Mancing di Lokasi aliran Irigasi Br Penebel Kaja, Desa Penebel

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:43 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Siagakan Personel Amankan Ibadah Minggu

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:16 WIB

Hadirkan Rasa Aman, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Patroli Gabungan di Terminal Domestik

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:09 WIB

Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

Minggu, 18 Januari 2026 - 09:08 WIB

Polsek Tabanan Pastikan Keamanan Perayaan Isra Mi’raj 1447 H di Masjid Agung Al-Mujahidin

Minggu, 18 Januari 2026 - 08:57 WIB

Polsek Selemadeg barat Gelar pengamanan Jaga Keamanan Malam Siwalatri

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Lomba Mancing di Lokasi aliran Irigasi Br Penebel Kaja, Desa Penebel

Minggu, 18 Jan 2026 - 09:45 WIB

Serba-Serbi

Polres Bandara Ngurah Rai Siagakan Personel Amankan Ibadah Minggu

Minggu, 18 Jan 2026 - 09:43 WIB