Breaking News

Truk Kontainer Mogok Unit Lantas Polsek Kuta Utara Lakukan Pengaturan Di Jalan Batu Bolong.

Senin, 29 Juli 2024 - 10:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara , Surya Indonesia.net – Tiga Unit Truk Kontainer yang parkir memakan bahu jalan mengakibatkan arus lalu lintas di jalan raya batu Bolong tepatnya sebelah selatan Polsek Kuta Utara terhambat sehingga mengalami kemacetan.

Kanit Lantas Polsek Kuta Utara Iptu Nyoman Suarjana SH seizin Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo S.I.K.,M.H menjelaskan memang betul kejadiannya saat pagi hari di jalan Batu Bolong terdapat tiga unit Truk kontainer parkir dengan posisi Truk mengarah mengarah keselatan memakan badan jalan sehingga arus lalin terganggu.

“Ini di akibatkan salah satu Truk kontainer dengan nomor Polisi B 9591 UU mogok akibat tidak kuat menanjak saat masuk kedalam proyek sehingga truk kontainer yang lainnya juga belum bisa masuk proyek,” ungkap Iptu Suarjana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini proses evakuasi masih berlangsung. Personel Unit Lantas Polsek Kuta Utara berupaya mengatur arus lalin agar tidak menimbulkan kemacetan.

Adapun tiga truck Kontainer yang parkir di jalan Batu Bolong antara lain dengan identitas B 9406 BEH,
B 9075 UEK B 9591 UU seluruhnya di ambil tindakan tilang.

( Ags )

Berita Terkait

Hadirkan Ruang Kreativitas dan Family Friendly, Cafe Daily Muse Resmi Dibuka
Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI
Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan
Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota
Polsek Dentim Bersama Pecalang Kawal Pecaruan Ida Ratu Pura Kawitan di Denpasar Timur
Dituding Selingkuh Lewat Facebook, Seorang Wanita Laporkan Akun Medsos
Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah
Kenal Pamit Kapolsek Kediri, Kerambitan, dan Baturiti, Kapolres Tabanan Tekankan Disiplin dan Loyalitas dalam Pelaksanaan Tugas

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:45 WIB

Hadirkan Ruang Kreativitas dan Family Friendly, Cafe Daily Muse Resmi Dibuka

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:31 WIB

Tak Hanya Jaga Kamtibmas, Polres Gresik Turun Tangan Donor Darah Bantu Penuhi Stok Darah PMI

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:28 WIB

Polsek Tabanan Intensifkan Patroli Dialogis Guna Jamin Kamtibmas di Akhir Pekan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:26 WIB

Wujud Empati dan Kepedulian, Pimpinan Polres Tabanan Melayat ke Rumah Duka Keluarga Anggota

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:20 WIB

Dituding Selingkuh Lewat Facebook, Seorang Wanita Laporkan Akun Medsos

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:26 WIB

Safari Kamtibmas, Kapolsek Selemadeg sambangi Restoran Soka Indah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:24 WIB

Kenal Pamit Kapolsek Kediri, Kerambitan, dan Baturiti, Kapolres Tabanan Tekankan Disiplin dan Loyalitas dalam Pelaksanaan Tugas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 13:23 WIB

Patroli Yustisi dan KRYD Polsek Baturiti Jaga Stabilitas Kamtibmas Siang Hari

Berita Terbaru