Breaking News

Kerjabakti Bersama Menjelang Pujawali di Pure Pekendungan

Rabu, 26 November 2025 - 14:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan, Surya Indonesia.net – Polsek Kediri Keberadaan polri selalu ada ditengah-tengah pada setiap kegiatan masyarakat ini sebagai wujud kebersamaan dan dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif.

Hari Rabu, 26-11-2025 pukul 07.30 s/d 10.00 wita personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana, S.H, M.H. Melaksanakan Kerjabakti bersama dengan pengempon pure, warga masyarakat, unsur Forkompincam Kediri dalam rangka menghias pure, pembuatan Penjor dan membersihkan areal pure menjelang pelaksanaan Pujawali pada hari Sabtu, 29-11-2025.

Ditengah-tengah kesibukan kerjabakti personil polri menyampaikan pesan kamtibmas kepada seluruh warga yang hadir untuk ikut serta dalam menjaga Kamtibmas dan pada saat parkir kendaraan jangan sampai mengganggu arus lalulintas lainnya dan juga harus memperhatikan keamanan, jangan sampai ada kunci masih nyantol dikendaraannya guna menghindari terjadinya curanmor.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K, M.H, Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana, S.H, M.H. selalu menyampaikan dan mengingatkan kepada seluruh personil untuk dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dan dapat mengajak masyarakat untuk ikut serta dalam menjaga keamanan khususnya wilayah masing-masing.

Diakhir pelaksaan kerjabakti ketua panitia penyelenggara upacara Pujawali mengucapkan terimakasih dan juga mengharapkan agar polri juga ikut melaksanakan pengamanan pada saat pelaksanaan Pujawali sehingga seluruh rangkaian kegiatan upacara dapat berjalan aman dan lancar.

( red)

Berita Terkait

Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo, resmi dinonatifkan dari jabatannya
Pangdam IX/Udayana Dukung Langkah Terpadu Pemda Bali–NTT Jaga Stabilitas dan Keharmonisan Masyarakat*
Ex Komisioner KPK Lihat Praperadilan kasus Kakanwil BPN Bali
Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026
Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest
Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026
Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan
Polsek Tabanan Gelar Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang Grogak demi Kenyamanan Pengguna Jalan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 20:00 WIB

Kapolresta Sleman, Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo, resmi dinonatifkan dari jabatannya

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:25 WIB

Pangdam IX/Udayana Dukung Langkah Terpadu Pemda Bali–NTT Jaga Stabilitas dan Keharmonisan Masyarakat*

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:06 WIB

Ex Komisioner KPK Lihat Praperadilan kasus Kakanwil BPN Bali

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:37 WIB

Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:34 WIB

Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:32 WIB

Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:29 WIB

Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:27 WIB

Polsek Tabanan Gelar Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang Grogak demi Kenyamanan Pengguna Jalan

Berita Terbaru

Kriminal

Komplotan Maling Spesialis Minimarket DICIDUK di Gilimanuk

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:53 WIB