Breaking News

Bhabinkamtibmas Desa Bajera Utara Hadiri dan Amankan Perayaan HUT ST. Pradnya Paramitha ke-46

Minggu, 23 November 2025 - 11:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan, Surya Indonesia.net – Polsek Selemadeg melalui Bhabinkamtibmas Desa Bajera Utara, Aipda I Nyoman Suwitrayasa, S.H., bersama Babinsa Serda I Gede Agus Gunawan, menghadiri perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Sekaa Teruna (ST) Pradnya Paramitha Banjar Adat Kebon yang ke-46 pada Sabtu, 22 November 2025. Acara yang bertempat di Balai Banjar Adat Kebon ini turut dihadiri oleh Perbekel Desa Bajera Utara, Kelian Adat, tokoh masyarakat dan ratusan warga.

Seijin Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H. menjelaskan bahwa, Kehadiran Bhabinkamtibmas dan Babinsa tidak hanya memenuhi undangan, tetapi juga berkolaborasi dengan Pecalang setempat untuk melaksanakan pengamanan kegiatan. Upaya ini bertujuan utama untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta memastikan seluruh rangkaian perayaan berjalan lancar dan tertib, sekaligus membangun kepercayaan publik terhadap institusi Polri di tingkat Desa.”Ungkap Kapolsek.

Tujuan dari perayaan ini adalah untuk memperingati hari jadi ST Pradnya Paramitha, mempererat tali silaturahmi antaranggota dan masyarakat, serta meningkatkan semangat kebersamaan. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi sarana untuk melestarikan budaya dan tradisi lokal, yang merupakan bagian penting dalam memperkuat identitas dan jati diri Bangsa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai penutup acara, dipentaskan tarian sakral Drama Gong berjudul “Cupak Grantang”. Pementasan ini merupakan perwujudan Kaul dan rasa syukur anggota ST Pradnya Paramitha kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa atas keselamatan dan keberhasilan, sekaligus menegaskan peran penting Bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak Polri dalam menjembatani komunikasi dan menjaga stabilitas keamanan di masyarakat.

( red)

Berita Terkait

Tokoh Adat Akuan Abung: Dukungan Terbaik untuk Sekda Terpilih
Polri Gelar Apel Kasatwil 2025, Wujudkan Transformasi Polri yang Profesional untuk Masyarakat
Warga RW 01 Rungkut Tengah Bergotong Royong Menambal Jalan Berlubang
Polsek Pupuan Laksanakan Pengaturan di Simpang Pasar Pupuan Antisipasi Aktivitas Jual Beli di Hari Minggu
Polsek Baturiti Maksimalkan Pengamanan Ibadah Minggu Demi Terwujudnya Ibadah yang Damai dan Khidmat
Polsek Gianyar Laksanakan Pengamanan Jalan Santai Hut Hari Guru Nasional & Hut PGRI Ke -80 di SMAN 1 Gianyar
Harga Beras Menjadi Sorotan Masyarakat, Satgas Pangan Polda Bali Laksanakan Sidak
Kolaborasi Bhabinkamtibmas–Linmas Kawal Keamanan Wilayah Kesiman Petilan pada Malam Akhir Pekan

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 22:35 WIB

Tokoh Adat Akuan Abung: Dukungan Terbaik untuk Sekda Terpilih

Minggu, 23 November 2025 - 20:12 WIB

Polri Gelar Apel Kasatwil 2025, Wujudkan Transformasi Polri yang Profesional untuk Masyarakat

Minggu, 23 November 2025 - 17:39 WIB

Warga RW 01 Rungkut Tengah Bergotong Royong Menambal Jalan Berlubang

Minggu, 23 November 2025 - 17:31 WIB

Polsek Baturiti Maksimalkan Pengamanan Ibadah Minggu Demi Terwujudnya Ibadah yang Damai dan Khidmat

Minggu, 23 November 2025 - 17:29 WIB

Polsek Gianyar Laksanakan Pengamanan Jalan Santai Hut Hari Guru Nasional & Hut PGRI Ke -80 di SMAN 1 Gianyar

Minggu, 23 November 2025 - 17:27 WIB

Harga Beras Menjadi Sorotan Masyarakat, Satgas Pangan Polda Bali Laksanakan Sidak

Minggu, 23 November 2025 - 17:25 WIB

Kolaborasi Bhabinkamtibmas–Linmas Kawal Keamanan Wilayah Kesiman Petilan pada Malam Akhir Pekan

Minggu, 23 November 2025 - 17:23 WIB

Polsek Dentim All Out Gelar BLP, Amankan Malam Akhir Pekan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Tokoh Adat Akuan Abung: Dukungan Terbaik untuk Sekda Terpilih

Minggu, 23 Nov 2025 - 22:35 WIB

Kriminal

Satresnarkoba Polresta Malang Kota Tangkap Terduga Kurir Narkoba

Minggu, 23 Nov 2025 - 18:00 WIB

Serba-Serbi

Warga RW 01 Rungkut Tengah Bergotong Royong Menambal Jalan Berlubang

Minggu, 23 Nov 2025 - 17:39 WIB