Breaking News

Kapolri Singgung Wujudkan Generasi Emas Usai Tinjau SMP Kemala Bhayangkari Karanganyar

Sabtu, 8 November 2025 - 15:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suryaindonesia.net

JATENG – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau SMP Kemala Bhayangkari di Karanganyar, Jawa Tengah (Jateng). Hal sebagaimana mengawal dan mendukung visi dari Presiden Prabowo Subianto.

“Adanya SMP Kemala Bhayangkari ini untuk mewujudkan generasi emas sesuai visi Presiden Prabowo Subianto,” kata Sigit, Jumat (7/11/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kunjungannya, Sigit melakukan peninjauan aktivitas belajar di ruang kelas SMP Kemala Bhayangkari serta menyaksikan para murid menerima program MBG.

Pada kesempatan ini, dilakukan juga penyerahan paket alat tulis kepada para siswa berisi buku gambar, buku tilis, penggaris, bolpoint, pensil, penghapus, dan stabilo.

SMP Kemala Bhayangkari ini juga sudah mendapat surat rekomendari dari Dinas Pendidikan Kebudayaan tentang sekolah layak untuk kegiatan belajar mengajar di gedung baru tahun ajaran 2025/2026. Program unggulan sekolah ini yakni penguatan karakter kebhayangkaraan, peningkatan kualitas tenaga pendidik dan murid.

Total ada 5 tenaga kependidikan dan 11 tenaga pendidik di SMP Kemala Bhayangkari ini. Tiap kelas nantinya terdiri dari 32 siswa. SMP Kemala Bhayangkari ini juga sudah mendapat berbagai sertifikat yakni Sertifikat Penghargaan Sekolah Sehat Stratifikasi Standar, Sertifikat Laik Operasi Instalasi Kelistrikan.

Sertifikat Sekolah Ramah Anak, Sertifikat Sekolah Unggul, Sertifikat Adiwiyata Teks, Sertifikat Nomor Pokok Perpustakaan, Sertifikat Pengelolaan UKS, Sertifikat Gerakan Pramuka, Sertifikat Kelayakan Air Tanah oleh PDAM, Sertifikat telah dilakukannya Sosialisasi dan Simulasi Bencana dari BPBD, Sertifikat Penghargaan Prestasi Siswa.

Sigit hadir didampingi Ketua Komisi IV DPR Siti Hediati Hariyadi atau Titiek Soeharto dan Ketua Pembina Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) Juliati Sigit Prabowo. (SM)

Berita Terkait

Bertemu Bupati H. Samsul Mahmud, Wamen Viva Yoga Terus Pantau Dinamika Transmigrasi di Polman
Polsek Selemadeg barat laksanakan pengamanan Ibadah Misa Minggu Umat Kristen di Gereja Sabdajati Desa Selabih
Mewakili Kapolres, Kapolsek Tabanan Hadiri Pelantikan Pengurus PAW INKAI dan Ujian Kenaikan Tingkat
Polsek Selemadeg amankan Ibadah Minggu di Bajera Berjalan Khidmat
Bhabinkamtibmas Desa Tegaljadi Polsek Marga Amankan Kegiatan Lomba Mancing
Patroli Presisi Polsek Selemadeg Amankan Wilayah di Siang Hari
Siswa Aliyah Al-Makruf Denpasar Ikuti Latihan Dasar Kepemimpinan Bersama Babinsa Ubung Kaja
Latihan Kepemimpinan di Aliyah Al-Makruf: Babinsa Tanamkan Nilai Disiplin dan Tanggung Jawab

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 18:29 WIB

Bertemu Bupati H. Samsul Mahmud, Wamen Viva Yoga Terus Pantau Dinamika Transmigrasi di Polman

Minggu, 9 November 2025 - 13:19 WIB

Polsek Selemadeg barat laksanakan pengamanan Ibadah Misa Minggu Umat Kristen di Gereja Sabdajati Desa Selabih

Minggu, 9 November 2025 - 13:17 WIB

Mewakili Kapolres, Kapolsek Tabanan Hadiri Pelantikan Pengurus PAW INKAI dan Ujian Kenaikan Tingkat

Minggu, 9 November 2025 - 13:14 WIB

Polsek Selemadeg amankan Ibadah Minggu di Bajera Berjalan Khidmat

Minggu, 9 November 2025 - 13:11 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Tegaljadi Polsek Marga Amankan Kegiatan Lomba Mancing

Minggu, 9 November 2025 - 13:03 WIB

Siswa Aliyah Al-Makruf Denpasar Ikuti Latihan Dasar Kepemimpinan Bersama Babinsa Ubung Kaja

Minggu, 9 November 2025 - 13:00 WIB

Latihan Kepemimpinan di Aliyah Al-Makruf: Babinsa Tanamkan Nilai Disiplin dan Tanggung Jawab

Minggu, 9 November 2025 - 12:57 WIB

Babinsa Desa Ubung Kaja Bekali Siswa Aliyah Al-Makruf dengan Pelatihan Kedisiplinan dan Kepemimpinan

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Polsek Selemadeg amankan Ibadah Minggu di Bajera Berjalan Khidmat

Minggu, 9 Nov 2025 - 13:14 WIB