Breaking News

Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

Selasa, 21 Oktober 2025 - 06:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan, Surya indonesia.net – Polsek Selbar Suraberata, Selasa 21/10/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan, S.Sos Mengatakan Kegiatan patroli ini difokuskan pada sasaran daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya disertai himbauan dialogis kepada masyarakat untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, Balap liar maupun gangguan kamtibmas khususnya pada malam hingga dini hari, dengan mengoptimalkan tindakan preventif, menyalakan lampu biru,”Ungkapnya.

Personel yang bertugas selalu siap siaga dan patroli ketempat-tempat rawan yang ada di wilayah selbar guna terwujudnya rasa aman bagi masyarakat dan harkamtibmas. diharapkan dengan diadakannya Patroli malam untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban di masyarakat, terutama di daerah rawan kejahatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan di wilayah selemadeg barat, khususnya pada malam hari. Kami juga mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan apabila melihat hal-hal mencurigakan, sehingga kami dapat segera mengambil tindakan,” ujar Kapolsek.

( red )

Berita Terkait

Seluruh Eksepsi PWO Ditolak, Kuasa Hukum IWO: Berita Kemenangan Lawan Hanya Framing dan Pembodohan!
Serda Kadek Budiasta, Prajurit Kodam IX/Udayana Persembahkan Emas untuk Bali di PON Beladiri 2025
Wujudkan Akses Air Bersih, TMMD Kodim 1625/Ngada Gencarkan Penggalian Jalur Pipa
Pipanisasi Air Bersih di Desa Benteng Tawa Berjalan, TMMD 126 Kodim Ngada Capai Tahap 33%
Ciptakan Suasana Kondusif Pawas Polsek Marga Pimpin Anggota Patroli Dialogis
Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin, Tegakkan Disiplin dan Tertib Internal Personel
Kapolsek Tabanan Sambangi Sekolah, Ajak Kepala Sekolah Bersinergi Cegah Aksi Bullying
Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Kondusif, Kapolsek Pupuan Pimpin Giat Patroli di Wilayah Pupuan

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 16:20 WIB

Seluruh Eksepsi PWO Ditolak, Kuasa Hukum IWO: Berita Kemenangan Lawan Hanya Framing dan Pembodohan!

Selasa, 21 Oktober 2025 - 16:13 WIB

Serda Kadek Budiasta, Prajurit Kodam IX/Udayana Persembahkan Emas untuk Bali di PON Beladiri 2025

Selasa, 21 Oktober 2025 - 16:11 WIB

Wujudkan Akses Air Bersih, TMMD Kodim 1625/Ngada Gencarkan Penggalian Jalur Pipa

Selasa, 21 Oktober 2025 - 16:08 WIB

Pipanisasi Air Bersih di Desa Benteng Tawa Berjalan, TMMD 126 Kodim Ngada Capai Tahap 33%

Selasa, 21 Oktober 2025 - 16:03 WIB

Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin, Tegakkan Disiplin dan Tertib Internal Personel

Selasa, 21 Oktober 2025 - 16:00 WIB

Kapolsek Tabanan Sambangi Sekolah, Ajak Kepala Sekolah Bersinergi Cegah Aksi Bullying

Selasa, 21 Oktober 2025 - 15:57 WIB

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Kondusif, Kapolsek Pupuan Pimpin Giat Patroli di Wilayah Pupuan

Selasa, 21 Oktober 2025 - 15:52 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Megati hadiri Pengukuhan Bendesa Adat Jelijih, Megati, Seltim, Tabanan

Berita Terbaru