Breaking News

Tingkatkan Layanan Publik Polres Probolinggo Bangun Gedung Satreskrim

Sabtu, 23 Agustus 2025 - 13:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suryaindonesia.net|| PROBOLINGGO – Kapolres Probolinggo melakukan peletakan batu pertama pembangunan Gedung Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Probolinggo, pada Jum’at (22/8/2025).

Gedung Satreksrim Polres Probolinggo Polda Jatim ini akan dibangun dua lantai dengan ukuran 11,35 meter x 24,85 meter, dengan proses pembangunan selama 158 hari.

Dalam sambutannya Kapolres Probolinggo AKBP M Wahyudin Latif, mengatakan kegiatan ini merupakan akselerasi program Kapolri ke-11, yaitu meningkatkan kualitas pelayanan Publik Polri diantaranya adalah pembangunan gedung Satreksrim Polres Probolinggo guna memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya yakin dan percaya dengan dibangunnya gedung ini akan memberikan suatu manfaat khususnya bagi masyarakat dan terutama anggota Reserse Polres Probolinggo untuk memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat,” kata AKBP Latif.

Kapolres Probolinggo itu juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo yang telah memberikan dukungannya sehingga pembangunan gedung ini dapat terwujud.

“Terima kasih kami sampaikan kepada pak bupati Gus Haris dan jajarannya yang membantu dan mendukung pembangunan Gedung Satreskrim ini sehingga kami dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat,” ujar AKBP Latif.

Gedung Satreskrim Probolingggo ini akan digunakan untuk memberikan layanan terkait laporan atau pengaduan tindak pidana serta tersedia sarana ruang khusus seperti ruang ramah anak (playground), ruang laktasi, ruang konseling, toilet bagi disabilitas dan beberapa sarana lainnya.

Berita Terkait

Tak Pandang Bulu, Kejari Surabaya Tindak Kasus Korupsi, AMI Beri Apresiasi
Wamen Viva Yoga Dukung Industrialisasi Jagung di Kawasan Transmigrasi Mutiara  
Babinsa Tlogo Bersama Kader Dan Bidan Desa Aktif Cegah Stunting Lewat Posyandu Balita
Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis
Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H, Kodim 0808/Blitar Tanamkan Karakter Prajurit Prima Menuju Indonesia Maju
Penampilan Seni Warnai Peresmian Sedekah Jariyah Sumur Bor di Ponpes Roudlotul Masyhuri Dampit
Maksimalkan Pasokan Air Pertanian, Babinsa Karangsari Dan Poktan Margomulyo Bersihkan Saluran Irigasi
Babinsa Kelurahan Rembang Dampingi Kegiatan Penimbangan Balita Bersama Kader Posyandu

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 06:54 WIB

Tak Pandang Bulu, Kejari Surabaya Tindak Kasus Korupsi, AMI Beri Apresiasi

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:43 WIB

Wamen Viva Yoga Dukung Industrialisasi Jagung di Kawasan Transmigrasi Mutiara  

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:51 WIB

Babinsa Tlogo Bersama Kader Dan Bidan Desa Aktif Cegah Stunting Lewat Posyandu Balita

Kamis, 15 Januari 2026 - 21:02 WIB

Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis

Kamis, 15 Januari 2026 - 12:47 WIB

Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H, Kodim 0808/Blitar Tanamkan Karakter Prajurit Prima Menuju Indonesia Maju

Rabu, 14 Januari 2026 - 16:47 WIB

Penampilan Seni Warnai Peresmian Sedekah Jariyah Sumur Bor di Ponpes Roudlotul Masyhuri Dampit

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:31 WIB

Maksimalkan Pasokan Air Pertanian, Babinsa Karangsari Dan Poktan Margomulyo Bersihkan Saluran Irigasi

Senin, 12 Januari 2026 - 16:46 WIB

Babinsa Kelurahan Rembang Dampingi Kegiatan Penimbangan Balita Bersama Kader Posyandu

Berita Terbaru