Breaking News

Kapolsek Kuta Selatan Sambangi Pemuda Pembuat Ogoh-ogoh, Tekankan Pesan Kamtibmas

Selasa, 11 Maret 2025 - 12:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Selatan, Surya Indonesia.net – Kapolsek Kuta Selatan, AKP I Komang Agus Dharmayana W., S.I.K., M.Si., melakukan kunjungan ke Banjar Pande, Kelurahan Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Senin (10/3) malam. Kunjungan yang berlangsung pukul 19.21 WITA ini bertujuan untuk memberikan imbauan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) kepada para pemuda yang tengah membuat ogoh-ogoh menjelang Hari Raya Nyepi.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek didampingi oleh Kanit Intelkam Polsek Kuta Selatan, AKP I Wayan Dirga Adnyana, serta sejumlah personel kepolisian. Ia menekankan pentingnya menjaga keamanan lingkungan, menjauhi minuman beralkohol dan narkoba, serta menghindari tindakan kriminal yang dapat meresahkan masyarakat.

“Kami mengajak para pemuda untuk menjaga ketertiban, tidak terlibat dalam aksi kriminal, dan menyelesaikan masalah dengan cara yang baik tanpa kekerasan,” ujar AKP I Komang Agus Dharmayana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek juga mengingatkan agar pemuda tetap fokus pada kreativitas dalam pembuatan ogoh-ogoh dan tidak melakukan hal-hal yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Kegiatan sambang ini merupakan agenda rutin Polsek Kuta Selatan dalam membangun komunikasi langsung dengan masyarakat guna menciptakan situasi yang aman dan kondusif.

( Ags )

Berita Terkait

Kapolres Gianyar Laksanakan Program Polri Untuk Masyarakat Jumat Curhat/Orti Krama Bali di Gereja GKPB Margi Kahuripan
Personel Polsek Denpasar Selatan Raih Penghargaan Kapolri Usai Sumbang Medali Perak SEA Games 2025
Terjadi Kebakaran di Villa Shugo Tenshi Desa Munggu, Babinsa Dengan Cepat Tanggapi
Kerjasama Babinsa dan Pemadam Kebakaran Atasi Kebakaran Villa di Mengwi Badung
Babinsa Bantu Koordinasi Pemadaman Api di Villa Shugo Tenshi yang Terbakar Pukul 23:30 Wita
Kamis Malam di Badung: Villa Shugo Tenshi Desa Munggu Terbakar, Babinsa Sigap Tanggapi
Dihadiri Babinsa, Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Dauh Puri Kaja Berjalan Aman dan Lancar
Peran Aktif Babinsa Dauh Puri Kaja Turut Hadir Dalam Peringatan Isro’ Wal Mi’roj, di Mushola Al-Hidayah yang Berlangsung Khidmat

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:04 WIB

Kapolres Gianyar Laksanakan Program Polri Untuk Masyarakat Jumat Curhat/Orti Krama Bali di Gereja GKPB Margi Kahuripan

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:01 WIB

Personel Polsek Denpasar Selatan Raih Penghargaan Kapolri Usai Sumbang Medali Perak SEA Games 2025

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:58 WIB

Terjadi Kebakaran di Villa Shugo Tenshi Desa Munggu, Babinsa Dengan Cepat Tanggapi

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:56 WIB

Kerjasama Babinsa dan Pemadam Kebakaran Atasi Kebakaran Villa di Mengwi Badung

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:54 WIB

Babinsa Bantu Koordinasi Pemadaman Api di Villa Shugo Tenshi yang Terbakar Pukul 23:30 Wita

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:50 WIB

Dihadiri Babinsa, Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Dauh Puri Kaja Berjalan Aman dan Lancar

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:48 WIB

Peran Aktif Babinsa Dauh Puri Kaja Turut Hadir Dalam Peringatan Isro’ Wal Mi’roj, di Mushola Al-Hidayah yang Berlangsung Khidmat

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:46 WIB

Babinsa Atensi dan Amankan Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Mushola Al-Hidayah Denpasar Utara

Berita Terbaru