Breaking News

Rutin Cooling System, Polsek Denpasar Barat Gencar Berikan Himbauan Kamtibmas

Senin, 20 Januari 2025 - 05:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar , Surya Indonesia.net – Dalam rangka mendekatkan diri dengan masyarakat guna antisipasi kerawanan kamtibmas, Cooling System menjadi salah satu kegiatan sambang sekaligus memberikan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat.

Dipimpin Pawas Ipda Wayan Werdi Putra, S.Pd., bersama Padal Ipda I Wayan Sudima, Bhabinkamtibmas Desa Pemecutan Klod Aiptu Made Murdana, anggota Quick Respon Samapta menyambangi warga yang berdomisili di rumah bedeng jalan Sunset Road lingkungan Banjar Mergaya Denpasar, Minggu (19/1/2025) pagi.

Kegiatan patroli dan sambang ini dilaksanakan sebagai upaya untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas ditengah-tengah masyarakat serta untuk memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap waspada dengan situasi kamtibmas saat ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat dikonfirmasi Kapolsek Denpasar Barat Kompol Laksmi Trisnadewi W, S.H, S.I.K., mengatakan bahwa pihaknya selalu menekankan kepada anggota untuk intens melakukan sambang juga pembinaan dan penyuluhan terhadap warga melalui program cooling system, sebab dengan seringnya melakukan sambang, maka akan dapat dengan mudah mengetahui situasi dan perkembangan Kamtibmas di wilayahnya.

Kegiatan sambang ini merupakan bagian dari rangkaian program Cooling System, yang dirancang untuk menciptakan suasana kondusif di tengah masyarakat. “Kehadiran personel kami di tengah-tengah masyarakat diharapkan dapat mempererat hubungan antara Polri dan warga, serta membantu mencegah timbulnya potensi gangguan keamanan dengan menggunakan cara-cara persuasif dan humanis,” ujar Kapolsek.

Selain itu kegiatan dilakukan agar terwujud sinergitas antara Polri dan masyarakat dalam menciptakan situasi aman dan kondusif. “Kita juga mengajak warga untuk aktif menjaga keamanan dan ketertiban”, imbuhnya.

( Ags  )

Berita Terkait

Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru
Terminal Tipe A Mengwi Dapatkan Pengamanan Terpadu untuk Menyambut Natal dan Tahun Baru 2026
Babinsa Ipda Komang Subanda Pimpin Apel Pengamanan, Jaga Kelancaran Terminal Mengwi Jelang Tahun Baru
Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru
Babinsa Kelurahan Tanjung Benoa Gelar Patroli Pengamanan, Sambut Tahun 2026 dengan Kondusif
Babinsa dan Berbagai Unsur Kerjasama Jaga Keamanan Tanjung Benoa pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Patroli Malam Tahun Baru di Badung: Kawasan Tanjung Benoa Terjaga Aman dan Lancar
Babinsa Ikut Aktif dalam Patroli Malam Tahun Baru di Tanjung Benoa, Pendekatan Humanis Ditekankan

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:42 WIB

Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:41 WIB

Terminal Tipe A Mengwi Dapatkan Pengamanan Terpadu untuk Menyambut Natal dan Tahun Baru 2026

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:38 WIB

Babinsa Ipda Komang Subanda Pimpin Apel Pengamanan, Jaga Kelancaran Terminal Mengwi Jelang Tahun Baru

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:36 WIB

Personel Kodim 1611/Badung dan Berbagai Instansi Siaga Jaga Aman Terminal Tipe A Mengwi pada Masa Nataru

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:35 WIB

Babinsa Kelurahan Tanjung Benoa Gelar Patroli Pengamanan, Sambut Tahun 2026 dengan Kondusif

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:30 WIB

Patroli Malam Tahun Baru di Badung: Kawasan Tanjung Benoa Terjaga Aman dan Lancar

Kamis, 1 Januari 2026 - 13:28 WIB

Babinsa Ikut Aktif dalam Patroli Malam Tahun Baru di Tanjung Benoa, Pendekatan Humanis Ditekankan

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:35 WIB

Sidokkes Polres Tabanan Pastikan Kesiapan Personel Jelang Pengamanan Malam Tahun Baru 2026

Berita Terbaru