Breaking News

Kehilangan STNK Satreskrim Polres Karangasem Siap Layani Surat Rekomendasi*

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Satreskrim Polres Karangasem melalui Urmin Reskrim memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan STNK, BPKB serta mengeluarkan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Sertifikat Tanah.

Surat rekomendasi ini sangat penting sebagai salah satu persyaratan dalam mengurus permohonan baru atas surat-surat yang hilang, dengan adanya surat rekomendasi ini dapat dijelaskan bahwa surat yang dilaporkan hilang memang benar hilang dan tidak sedang menjadi barang bukti dalam suatu perkara pidana yang dilaporkan di kepolisian.

Seperti tampak pada Kamis, 9 Januari 2025 Urmin Satreskrim Melakukan pelayanan Surat Rekomendasi kehilangan STNK guna diterbitkannya STNK baru . Dalam memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan, Satreskrim tidak memungut biaya apapun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Ags )

Berita Terkait

Bhabinkamtibnas Desa Bantas sebagai pembina upacara di SMKN 3 Tabanan di Bantas
Personil Polsek Tabanan Laksanakan Patroli Barcode Antisipasi Balapan Liar di By Pass Ir Soekarno
Berikan Rasa Aman Bhabinkamtibmas Desa Petiga Polsek Marga Melaksanakan Sambang Desa
Polsek Marga Kembali Menyalurkan Pangan Beras SPHP Murah Untuk Warga Masyarakat
Atensi 1 Tahun Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto, Polsek Kerambitan Gelar Patroli dan Sambang.
Polres Tabanan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peringatan 1 Tahun Pemerintahan Presiden RI dan Balap Liar di Depan Apotek K-24
Terobosan kreatif sat samapta polresta denpasar* *Sosok polri selalu berada ditengah tengah masyarakat
Polsek Selemadeg barat laksanakan pengamanan Ibadah Misa Minggu Umat Kristen di Gereja Betesda Lalanglinggah

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 09:04 WIB

Bhabinkamtibnas Desa Bantas sebagai pembina upacara di SMKN 3 Tabanan di Bantas

Senin, 20 Oktober 2025 - 09:02 WIB

Personil Polsek Tabanan Laksanakan Patroli Barcode Antisipasi Balapan Liar di By Pass Ir Soekarno

Senin, 20 Oktober 2025 - 08:59 WIB

Berikan Rasa Aman Bhabinkamtibmas Desa Petiga Polsek Marga Melaksanakan Sambang Desa

Senin, 20 Oktober 2025 - 08:55 WIB

Polsek Marga Kembali Menyalurkan Pangan Beras SPHP Murah Untuk Warga Masyarakat

Senin, 20 Oktober 2025 - 08:20 WIB

Atensi 1 Tahun Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto, Polsek Kerambitan Gelar Patroli dan Sambang.

Senin, 20 Oktober 2025 - 08:10 WIB

Terobosan kreatif sat samapta polresta denpasar* *Sosok polri selalu berada ditengah tengah masyarakat

Minggu, 19 Oktober 2025 - 15:54 WIB

Polsek Selemadeg barat laksanakan pengamanan Ibadah Misa Minggu Umat Kristen di Gereja Betesda Lalanglinggah

Minggu, 19 Oktober 2025 - 15:52 WIB

Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur objek wisata

Berita Terbaru