Breaking News

Sat Polairud Polres Gianyar Laksanakan Patroli Pantai, Imbau Warga Jaga Keselamatan.

Senin, 23 September 2024 - 11:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blahbatuh Gianyar, Surya  Indonesia.net – Beberapa hari terakhir ini sering terjadi gempa di wilayah Gianyar dan sekitarnya, walaupun dalam skala kecil, Sat Polairud Polres Gianyar mengantisipasinya dengan memberikan imbauan kepada warga masyarakat, baik para pengunjung, pedagang maupun para pemancing ( 23/9/24)

Dibawah pimpinan Ipda Komang Iwan Setiawan, SH selaku KBO Sat polairud melaksanakan patroli sepanjang pantai wilayah Polres Gianyar dan memberikan imbauan kepada warga masyarakat untuk menjaga keselamatan diri jika ada gempa, dan menyampaikan ciri ciri air laut jika akan ada terjadinya tsunami akibat gempa,

” Jika ada gempa dan setelahnya terjadi air laut perlahan-lahan surut, itu merupakan ciri-ciri akan terjadi tsunami, kita harus jauh jauh pergi meninggalkan pantai untuk menyelamatkan diri dari terjangan tsunami,” pesan Komang Iwan Setiawan,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Atas ijin Kapolres Gianyar AKBP Umar, SIK, MH, Ipda Komang Iwan Setiawan selaku KBO Polairud Polres Gianyar menjelaskan  akan selalu memberikan imbauan Kamtibmas kepada masyarakat sebagai  upaya memberi  rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang berlibur  dan melakukan giat adat di obyek wisata pantai wilayah gianyar, termasuk di pantai Masceti  Gianyar dan sekitarnya, ungkapnya.

( Ags )

Berita Terkait

Jadikan Masjid Sebagai Ladang Amal
Berpesta Di Atas Bencana AKPERSI Kecam PaniGold, Minta Maaf Dinilai Sekadar Majas Pengabur Dosa
Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP)
Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C
Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas
Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu
BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS
Mengawali Tugas di Awal Tahun 2026, Kapolsek Pupuan Mengajak Personel Untuk Melaksanakan Persembahyang Bersama

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 23:41 WIB

Jadikan Masjid Sebagai Ladang Amal

Jumat, 2 Januari 2026 - 19:20 WIB

Berpesta Di Atas Bencana AKPERSI Kecam PaniGold, Minta Maaf Dinilai Sekadar Majas Pengabur Dosa

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:37 WIB

Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:36 WIB

Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:34 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:32 WIB

BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:30 WIB

Mengawali Tugas di Awal Tahun 2026, Kapolsek Pupuan Mengajak Personel Untuk Melaksanakan Persembahyang Bersama

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:28 WIB

Pengamanan Ibadah Sholat Jumat di Wilayah Baturiti Berlangsung Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Jadikan Masjid Sebagai Ladang Amal

Jumat, 2 Jan 2026 - 23:41 WIB