Breaking News

Antusias, Warga Ponorogo Manfaatkan Pemutihan Pajak Ranmor di Hari Bhayangkara ke-78 dan HUT Kemerdekaan RI ke-79

Selasa, 10 September 2024 - 15:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO , Surya  Indonesia.net – Program Pemutihan 2024 dalam rangka rangka Hari Bhayangkara ke-78 dan HUT Kemerdekaan RI ke-79, benar benar dimanfaatkan warga Ponorogo.

Menurut Kanit Regident Satlantas Polres Ponorogo, Iptu M Arief Sulaiman,
Program pemutihan 2024 itu berlangsung mulai 15 Juli 2024 hingga 31 Agustus 2024.

“Berlangsung selama satu bulan lebih. Sejauh ini lebih 27 ribu warga yang memanfaatkan momentum ini,” katanya, Senin (9/9/204)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari data yang ada, pemutihan saat tahun 2023 silam, yang berlangsung selama 3 bulan, terdapat 35.992 warga yang memanfaatkan.

Iptu Arief menambahkan dari 27.728 terbagi bebas biaya balik nama sebanyak 2.967 orang dan bebas biaya progresrif 225 orang.

“Terbanyak adalah bebas denda SWDKLLJ adalah 24.536 orang, lebih 70 persen adalah roda dua,” ujar Iptu Arief.

Sementara itu Kasat Lantas Polres Ponorogo, AKP Bayu Pratama Sudirno mengatakan pemutihan merupakan program Polri yang dilaksanakan setiap tahun.

Dengan tujuan memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk taat membayar pajak dan tepat waktu.

“Kita menghimbau pada masyarakat agar membayar pajak kendaraan bermotor jauh jauh hari sebelum jatuh tempo,”pungkasnya.

( Ags )

Berita Terkait

Kapolres Gianyar Laksanakan Program Polri Untuk Masyarakat Jumat Curhat/Orti Krama Bali di Gereja GKPB Margi Kahuripan
Personel Polsek Denpasar Selatan Raih Penghargaan Kapolri Usai Sumbang Medali Perak SEA Games 2025
Terjadi Kebakaran di Villa Shugo Tenshi Desa Munggu, Babinsa Dengan Cepat Tanggapi
Kerjasama Babinsa dan Pemadam Kebakaran Atasi Kebakaran Villa di Mengwi Badung
Babinsa Bantu Koordinasi Pemadaman Api di Villa Shugo Tenshi yang Terbakar Pukul 23:30 Wita
Kamis Malam di Badung: Villa Shugo Tenshi Desa Munggu Terbakar, Babinsa Sigap Tanggapi
Dihadiri Babinsa, Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Dauh Puri Kaja Berjalan Aman dan Lancar
Peran Aktif Babinsa Dauh Puri Kaja Turut Hadir Dalam Peringatan Isro’ Wal Mi’roj, di Mushola Al-Hidayah yang Berlangsung Khidmat

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:04 WIB

Kapolres Gianyar Laksanakan Program Polri Untuk Masyarakat Jumat Curhat/Orti Krama Bali di Gereja GKPB Margi Kahuripan

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:01 WIB

Personel Polsek Denpasar Selatan Raih Penghargaan Kapolri Usai Sumbang Medali Perak SEA Games 2025

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:58 WIB

Terjadi Kebakaran di Villa Shugo Tenshi Desa Munggu, Babinsa Dengan Cepat Tanggapi

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:56 WIB

Kerjasama Babinsa dan Pemadam Kebakaran Atasi Kebakaran Villa di Mengwi Badung

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:54 WIB

Babinsa Bantu Koordinasi Pemadaman Api di Villa Shugo Tenshi yang Terbakar Pukul 23:30 Wita

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:50 WIB

Dihadiri Babinsa, Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Dauh Puri Kaja Berjalan Aman dan Lancar

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:48 WIB

Peran Aktif Babinsa Dauh Puri Kaja Turut Hadir Dalam Peringatan Isro’ Wal Mi’roj, di Mushola Al-Hidayah yang Berlangsung Khidmat

Jumat, 16 Januari 2026 - 09:46 WIB

Babinsa Atensi dan Amankan Kegiatan Peringatan Isro’ Wal Mi’roj di Mushola Al-Hidayah Denpasar Utara

Berita Terbaru