Breaking News

Kasi Propam Polres Gianyar Sosialisasika Aplikasi WA Yanduan Divpropam Polri Kepada Masyarakat.

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 13:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar , Surya  Indonesia.net – Kasi Propam Polres Gianyar Iptu I Made Mulata laksanakan sosialisasi aplikasi WA (WhatsApp) Yanduan (Pelayanan dan Pengaduan) Divpropam Polri Hari Sabtu tanggal 3 Agustus 2024 pukul 10.30 wita bertempat di Ruang tunggu pelayanan Satpas sim Polres Gianyar.

Sekitar 70 orang warga masyarakat yang ada di ruangan pelayanan SIM Polres Gianyar, yang saat itu mendapat pelayanan pengurusan dan perpanjangan SIM dari Sat Lantas Polres Gianyar,

Atas ijin Kapolres Gianyar AKBP Umar, SIK, MH, Kasi Propam Iptu Made Mulata menyampaikan bahwa sekarang ini Divpropam Polri memiliki aplikasi WA Yanduan yang gunanya untuk menyampaikan pengaduan manakala masyarakat melihat, menemukan personil Polri yang melakukan pelanggran hukum baik disiplin, Kode Etik maupun Tindak Pidana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Laporan bisa di sampaikan dengan cara men Scan Barcode yang ada pada banner yang disediakan di setiap pelayanan publik Polres Gianyar, Silahkan sampaikan pengaduan dengan bukti bukti serta dokumen yang dapat mendukung laporan tersebut, ungkap Made Mulata,

“Kami sangat berharap peran serta masyarakat dalam mengawasi kinerja Kepolisian guna mendukung Transformasi Polri yg semakin Presisi” tutupnya.

( Ags )

Berita Terkait

Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan
Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai
Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi demi Kelancaran Akses Bandara
Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu
Sambangi STT, Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas Jelang Nyepi
Sat Samapta Polresta Denpasar Patroli Atensi Malam Minggu, Situasi Wilkum Kondusif
Polsek Dentim Intensifkan Blue Light Patrol, Antisipasi Kriminalitas dan Balap Liar di Malam Minggu
Peringatan Isra Miraj Jadi Sarana Kapolsek Dentim Bangun Komunikasi Kamtibmas

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:29 WIB

Tampil Percaya Diri, Narapidana Lapas Pamekasan Lewat Nato Band dan Musik Daul Hibur 5.000 Warga Pamekasan

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:07 WIB

Personel Brimob Ops Damai Cartenz Gelar Patroli dan Sambang Humanis di Kampung Aikai

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:05 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan PH Pagi demi Kelancaran Akses Bandara

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:02 WIB

Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

Minggu, 25 Januari 2026 - 15:00 WIB

Sambangi STT, Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas Jelang Nyepi

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:56 WIB

Polsek Dentim Intensifkan Blue Light Patrol, Antisipasi Kriminalitas dan Balap Liar di Malam Minggu

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:54 WIB

Peringatan Isra Miraj Jadi Sarana Kapolsek Dentim Bangun Komunikasi Kamtibmas

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:04 WIB

Bhabinkamtibmas Baturiti Pimpin Gotong Royong Bersih Lingkungan, Wujudkan Kawasan Pacung yang Sehat dan Aman

Berita Terbaru