Breaking News

Polsek Kerambitan Laksanakan Patroli Blue Light Sembari Patroli Dialogis dengan Masyarakat sampaikan Pesan Kamtibmas

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan, Surya Indonesia.net – Polsek Kerambitan, Senin 19 Januari 2026; Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Nyomam Sugiarta, S.H, bersama 4 Personil Patroli Kijang 902 laksanakan Patroli Blue Light / Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Daerah Hukum Polsek Kerambitan.

Kegiatan dimulai Pukul 20.30 s/d 22.30 wita, pelaksanaan kegiatan Patroli Blue Light diintensifkan guna mencegah pelaku kejahatan melancarkan niatnya. Adapun sasaran Patroli Blue Light Polsek Kerambitan pada Obyek Vital seperti Perbankan, Pertokoan Modern, Tempat Peribadahan dan Sekolah serta dalam kegiatan patroli tersebut pula personel Polsek Kerambitan melaksanakan Pengaturan Lalu-Lintas dan Patroli Dialogis bersama masyarakat.

Pada kesempatan tersebut anggota Polsek Kerambitan menghimbau melalui kegiatan dialogis dengan masyarakat untuk bersama-sama saling menjaga situasi agar tetap kondusif dan apabila melihat hal mencurigakan maupun dalam keadaan darurat agar segera hubungi Hotline 110 atau Kantor Polisi terdekat. Selama giat berjalan aman dan lancar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H, Kapolsek Kerambitan Kompol Putu Budiawan mengungkapkan bahwa Polsek Kerambitan lebih intens melaksanakan kegiatan Patroli guna mencegah gangguan kamtibmas di Daerah Hukum Polsek Kerambitan sehingga tercipta situasi Kamtibmas yang kondusif dan memberi rasa aman untuk Masyarakat khususnya dalam menekan tindak kriminalitas yang meresahkan masyarakat.

( red)

Berita Terkait

Ruas Jalan Baypas Ngurah Rai Terganggu, Tiang Listrik Roboh Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang
Hujan dan Angin Kencang Hantam Denpasar Selatan, Tiang Listrik Roboh di Jalan Baypas Ngurah Rai
Angin Kencang Hantam Denpasar Barat, Pohon Santen Tumbang Menimpa Rumah dan Luka-luka 2 Orang
Bhabinkamtibmas Desa Bongan Kawal Rapat Musdes Perubahan APBDes TA 2026
Bali Diguyur Hujan Pagi Ini, Pengendara Diimbau Lebih Berhati-hati
Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan Dirangkaikan dengan Pemberian Reward kepada Personel yang Berdedikasi
Kapolres Badung AKBP Joseph Edward Purba , S. H., S. I. K., M. H Silahturahmi Undang Awak Media dari media cetak dan media Online. 
Pererat Sinergitas, AKBP Prayoga Angga Silaturahmi ke DPRD Kabupaten Ngawi

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:03 WIB

Ruas Jalan Baypas Ngurah Rai Terganggu, Tiang Listrik Roboh Akibat Hujan Deras dan Angin Kencang

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:00 WIB

Hujan dan Angin Kencang Hantam Denpasar Selatan, Tiang Listrik Roboh di Jalan Baypas Ngurah Rai

Selasa, 20 Januari 2026 - 12:58 WIB

Angin Kencang Hantam Denpasar Barat, Pohon Santen Tumbang Menimpa Rumah dan Luka-luka 2 Orang

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:40 WIB

Bali Diguyur Hujan Pagi Ini, Pengendara Diimbau Lebih Berhati-hati

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:35 WIB

Polsek Kerambitan Laksanakan Patroli Blue Light Sembari Patroli Dialogis dengan Masyarakat sampaikan Pesan Kamtibmas

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:31 WIB

Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan Dirangkaikan dengan Pemberian Reward kepada Personel yang Berdedikasi

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:27 WIB

Kapolres Badung AKBP Joseph Edward Purba , S. H., S. I. K., M. H Silahturahmi Undang Awak Media dari media cetak dan media Online. 

Senin, 19 Januari 2026 - 22:04 WIB

Pererat Sinergitas, AKBP Prayoga Angga Silaturahmi ke DPRD Kabupaten Ngawi

Berita Terbaru