Breaking News

Ambil Langkah Antisipatif Polsek Kuta Utara Jaga Kawasan Wisata Saat Liburan Tahun Baru

Jumat, 2 Januari 2026 - 12:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara, Surya Indonesia.net – Kepolisian Sektor Kuta Utara mengambil langkah antisipatif terjunkan personil untuk menjaga keamanan dan kenyamanan wisatawan selama liburan Tahun Baru 2026 di kawasan wisata pantai. Kamis (1/1/2026)

Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Ayus Pasek Sudina SIK.,MH menjelaskan bahwa pihaknya telah menempatkan personel gabungan Polsek Kuta Utara dan Polres Badung di beberapa lokasi wisata pantai, seperti Batu Bolong, Perancak, dan Petitenget, untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengunjung.

Pengamanan ini bertujuan untuk mencegah gangguan kamtibmas dan kriminalitas di lokasi wisata. Selain itu, personel juga melakukan imbauan kepada pengunjung untuk berhati-hati saat beraktivitas di pinggir pantai dan mengikuti instruksi dari petugas Balawista

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain menempatkan personel di kawasan wisata pantai, Polsek Kuta Utara juga meningkatkan patroli Unit Samapta di kawasan wisata untuk memastikan keamanan dan kenyamanan wisatawan saat liburan Tahun Baru.

Patroli ini juga dilakukan secara rutin untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, perkelahian antar pengunjung bahkan mengurai kepadatan arus lalin ketika keluar masuk menuju kawasan wisata

“Dengan adanya pengamanan ini, diharapkan wisatawan dapat menikmati liburan Tahun Baru 2026 dengan aman dan nyaman di kawasan wisata Kuta Utara,” Pungkas Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina.

(irn)

Berita Terkait

Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP)
Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C
Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas
Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu
BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS
Mengawali Tugas di Awal Tahun 2026, Kapolsek Pupuan Mengajak Personel Untuk Melaksanakan Persembahyang Bersama
Pengamanan Ibadah Sholat Jumat di Wilayah Baturiti Berlangsung Aman dan Kondusif
Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Atensi Kegiatan Sholat Jumat di Mushola Harjo Quba Pondok Pesantren Bali Bina Insani La-Royba

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:39 WIB

Piket Fungsi Polsek Kediri Dipimpin Pawas Laksanakan Blue Light Patrol (BLP)

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:37 WIB

Polsek Kerambitan intensifkan Patroli dalam rangka Imbangan Ops Cipkon Agung 2025 dan Antisipasi 3C

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:36 WIB

Polsek Kerambitan yang melaksanakan Gaturlalin antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:34 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Laksanakan Pengamanan dan Pelayanan Ibadah di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:32 WIB

BHABINKAMTIBMAS ATENSI LUNGE IDA RATU GEDE SAKTI SEGARA MENUH LUWUS

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:28 WIB

Pengamanan Ibadah Sholat Jumat di Wilayah Baturiti Berlangsung Aman dan Kondusif

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:27 WIB

Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Atensi Kegiatan Sholat Jumat di Mushola Harjo Quba Pondok Pesantren Bali Bina Insani La-Royba

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:24 WIB

Berikan Rasa Aman Polsek Marga Patroli Kawasan Obyek Wisata Alas Kedaton

Berita Terbaru