Breaking News

Personel Satpas SIM Polresta Denpasar Berikan Pendampingan Pemohon Saat Ujian Teori Berbasis Komputer

Jumat, 30 Januari 2026 - 16:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar, Surya Indonesia.net – Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat, personel Satuan Penyelenggara Administrasi SIM (Satpas SIM) Polresta Denpasar memberikan pendampingan kepada para pemohon SIM yang mengikuti ujian teori berbasis komputer, Jumat (30/1/2026). Hal ini sejalan dengan program Lantas yaitu Polantas Menyapa.

Menurut Kasi Humas Polresta Denpasar Iptu I Gede Adi Saputra Jaya, SH.,MH. Pendampingan ini dilakukan untuk membantu pemohon memahami tata cara pelaksanaan ujian, penggunaan perangkat komputer, serta memastikan proses ujian berjalan tertib, lancar, dan sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan.

Personel Satpas SIM secara langsung mengarahkan pemohon mulai dari tahap login sistem, pengisian data, hingga cara menjawab soal ujian teori yang berkaitan dengan peraturan lalu lintas, rambu-rambu, serta etika berkendara di jalan raya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Satpas Sim Polresta Denpasar berupaya memberikan pelayanan prima, transparan, dan humanis kepada masyarakat, sekaligus mendukung terwujudnya pemohon SIM yang benar-benar memahami aturan berlalu lintas demi keselamatan bersama di jalan,” Tutupnya.

( red)

Berita Terkait

Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026
Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest
Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026
Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan
Polsek Tabanan Gelar Pengaturan Lalu Lintas Pagi di Simpang Grogak demi Kenyamanan Pengguna Jalan
Sinergi Bhabinkamtibmas Desa Bajera dan Pecalang Kawal Prosesi Ngaben
Kapolsek Kediri Bersama Kanit Shabara Menghadiri Upacara 3 Bulanan
Jumat Curhat Polres Tabanan Jadi Wadah Aspirasi Warga Br. Sekartaji

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:37 WIB

Polres Bangli Matangkan Kesiapan Personel melalui Lat Pra Ops Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:34 WIB

Tingkatkan Kebugaran Personel, Polres Gianyar Laksanakan Olahraga Pagi di Monkey Forest

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:32 WIB

Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:29 WIB

Satlantas Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengamanan Arus Lalu Lintas di Terminal Domestik Jelang Akhir Pekan

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:25 WIB

Sinergi Bhabinkamtibmas Desa Bajera dan Pecalang Kawal Prosesi Ngaben

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:24 WIB

Kapolsek Kediri Bersama Kanit Shabara Menghadiri Upacara 3 Bulanan

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:21 WIB

Jumat Curhat Polres Tabanan Jadi Wadah Aspirasi Warga Br. Sekartaji

Jumat, 30 Januari 2026 - 17:19 WIB

Bhabinkamtibmas  Desa Pesagi Bersinergi Dengan Pecalang Melaksanakan Pengamanan Giat Upacara Ngaben Massal

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Polres Gianyar Gelar Latihan Pra Operasi Keselamatan Agung 2026

Jumat, 30 Jan 2026 - 17:32 WIB