Breaking News

Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan,Surya Indonesia. Net – Polsek Penebel Sabtu 24 Januari 2026 pkl 22.00 wita sampai dengan 23.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 ( Curat, Curas dan Curanmor )

Patroli Blue Light ini dilakukan pada jam – jam rawan dengan menyasar tempat – tempat rawan kejahatan dan gangguan Kamtibmas dengan menggunakan mobil patroli dinas dan menyalakan lampu khas Kepolisian berwarna biru sebagai wujud nyata upaya Polri khususnya Polsek Penebel dalam memelihara Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif guna menciptakan dan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat pada malam hari.

Patroli Blue Light juga menyambangi obyek vital, perumahan penduduk, pasar senggol dan tongkrongan anak muda mampu memberikan dampak yang baik bagi situasi kamtibmas diantaranya dapat mengurungkan niat pelaku kejahatan serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas sehingga masyarakat dapat beraktifitas dan beristirahat dengan tenang karena merasa aman dan nyaman telah terlayani oleh Polri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Penebel AKP I Gusti Kade Alit Murdiasa S.H.,M.H mengatakan Patroli Blue Light sendiri merupakan patroli rutin yang dilakukan dimalam hari oleh Personil piket fungsi Polsek Penebel yang dipimpin oleh Perwira Pengawas.

( red)

Berita Terkait

Perkuat Keamanan Bandara, Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan Patroli Gabungan di Terminal Internasional
Program Minggu Kasih, Biddokkes Polda Bali Menyampaikan pesan mengenai aspirasi dari Masyarakat dalam kegiatan Polri
Senyum di Satpas SIM Denpasar: Polisi Humanis, Urus SIM Jadi Lebih Mudah dan Menyenangkan
Blue Light Patrol Polsek Kuta Sambangi Anak Muda Pembuat Ogoh-Ogoh, Sampaikan Pesan Kamtibmas
Polsek Denpasar Utara Gelar KRYD di Terminal Ubung, Cegah Gangguan Kamtibmas dan Premanisme
Patroli KRYD Polsek Denpasar Utara Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Situasi Wilayah Kondusif
Respon Cepat dan Kolaborasi Tangguh, Pohon Tumbang Sempat Lumpuhkan Jalur Denpasar – Singaraja
Strong Point Polsek Selemadeg di simpang Pasar Bajera, cegah terjadinya fatalitas pagi hari

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:55 WIB

Perkuat Keamanan Bandara, Polres Bandara Ngurah Rai Intensifkan Patroli Gabungan di Terminal Internasional

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:53 WIB

Program Minggu Kasih, Biddokkes Polda Bali Menyampaikan pesan mengenai aspirasi dari Masyarakat dalam kegiatan Polri

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:44 WIB

Senyum di Satpas SIM Denpasar: Polisi Humanis, Urus SIM Jadi Lebih Mudah dan Menyenangkan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:42 WIB

Blue Light Patrol Polsek Kuta Sambangi Anak Muda Pembuat Ogoh-Ogoh, Sampaikan Pesan Kamtibmas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:37 WIB

Polsek Denpasar Utara Gelar KRYD di Terminal Ubung, Cegah Gangguan Kamtibmas dan Premanisme

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:32 WIB

Respon Cepat dan Kolaborasi Tangguh, Pohon Tumbang Sempat Lumpuhkan Jalur Denpasar – Singaraja

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:30 WIB

Strong Point Polsek Selemadeg di simpang Pasar Bajera, cegah terjadinya fatalitas pagi hari

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:28 WIB

Jaga Kebugaran Fisik Dukung Pelaksanaan Tugas, Personel Polsek Pupuan Laksanakan Olahraga Bersama

Berita Terbaru