Breaking News

Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Dini Hari

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabanan, Surya Indonesia.net -Polsek Kediri,

Tingkatkan pelaksanaan kegiatan patroli barcode Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalulintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan serta mencegah terjadinya gangguan keamanan di wilayah Polsek Kediri.

Rabu, 21-1-2026 pukul 22.00 s/d 24.00 wita, personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Kadek Agus Sutris Juniantara, S.H. melaksanakan patroli barcode di obyek vital, perbankkan, ATM, SPBU termasuk juga pertokoan, pasar tradisional pemukiman penduduk dan juga atensi terjadinya trek-trekan terutama di jalur utama by pass A.Yani – By Pass Ir. Soekarno yang dapat mengganggu arus lalu lintas lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan patroli ini difokuskan pada sasaran daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya yang dilaksanakan untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, khususnya pada malam hari, sambil dialogis terhadap petugas keamanan agar ikut menjaga keamanan tempat kerja dan sekitarnya serta apabila ada hal-hal yang mencurigakan Segera laporkan kepada polisi yang terdekat dan bisa juga melalui call center 110.

Seijin Kapolres AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H, melalui Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana,S.H., M.H. menyampaikan bahwa pelaksanaan Patroli Barcode di gelar dengan tujuan untuk mencegah terjadinya tindak kriminal terutama saat masyarakat istirahat malam hari dan juga selalu memberikan himbauan kepada satuan pengamanan pada obyek vital untuk selalu berhati-hati dan waspada terhadap situasi yang berkembang apabila ada hal-hal yang mencurigakan segera menyampaikan kepada polri yang terdekat dan bisa langsung ke Polsek untuk penanganan lebih lanjut.

“Dengan adanya pelaksanaan patroli Barcode diharapkan situasi di wilayah hukum Polsek Kediri Polres Tabanan tetap aman dan terkendali,” tuturnya.

( red)

Berita Terkait

Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan
Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas
Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas
Pasiter Kodim 1611/Badung Ikuti Rakor Swasembada Pangan di Bulog Bali: Target 4 Juta Ton dan Tangani Kendala Lapangan
Program MBG Perdana, Makan Siang Bergizi untuk Siswa Menjadi Atensi Babinsa di SD 3 dan 10 Pemecutan
Pendampingan Babinsa dalam Program MBG Diluncurkan di SD 3 dan 10 Pemecutan Dapatkan 836 Porsi Makan Siang
Hari ini! Pendistribusian Perdana Makanan (MBG) di SD 3 dan SD 10 Pemecutan
Target Swasembada Pangan 2026 Naik ke 4 Juta Ton, Kodim 1611/Badung Turut Berpartisipasi

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:40 WIB

Tim Gabungan Temukan Ibu dan Bayi Korban Arus Sungai Jemanik Tabanan

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kapolsek Kuta Laksanakan Sambang dan Silaturahmi dengan Camat Kuta, Perkuat Sinergi Kamtibmas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:53 WIB

Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:46 WIB

Pasiter Kodim 1611/Badung Ikuti Rakor Swasembada Pangan di Bulog Bali: Target 4 Juta Ton dan Tangani Kendala Lapangan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:43 WIB

Program MBG Perdana, Makan Siang Bergizi untuk Siswa Menjadi Atensi Babinsa di SD 3 dan 10 Pemecutan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:37 WIB

Hari ini! Pendistribusian Perdana Makanan (MBG) di SD 3 dan SD 10 Pemecutan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:35 WIB

Target Swasembada Pangan 2026 Naik ke 4 Juta Ton, Kodim 1611/Badung Turut Berpartisipasi

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:31 WIB

Rakor Swasembada Pangan di Denpasar, TNI dan Bulog Sinergi Capai Target 3 Juta Ton Tahun Lalu

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Kapolres Ngawi Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Padas

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:53 WIB