Breaking News

Unit Turjawali Samapta Polresta Denpasar Laksanakan Patroli Dialogis Guna Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif

Senin, 19 Januari 2026 - 17:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar,Surya Indonesia. Net — Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polresta Denpasar, Unit Turjawali Samapta Polresta Denpasar aktif melaksanakan patroli dialogis secara rutin. Kegiatan ini dilakukan di berbagai tempat keramaian dan fasilitas umum yang menjadi pusat aktivitas warga, seperti depan Monumen Bajra Sandi di Jalan Raya Puputan Renon Dentim.

Pendekatan patroli dialogis merupakan salah satu strategi efektif dalam membangun kepercayaan masyarakat serta mencegah potensi gangguan kamtibmas. Melalui pendekatan langsung dan bersahabat dengan warga, petugas dapat menyampaikan pesan-pesan kamtibmas sekaligus mendengarkan aspirasi masyarakat terkait berbagai permasalahan yang mereka hadapi.

Personil Turjawali melakukan dialog dengan pengunjung maupun pedagang di sekitar kawasan Monumen Bajra Sandi. Mengingatkan tentang pentingnya menjaga keamanan barang bawaan, mengantisipasi aksi kriminal seperti pencopetan atau penjambretan, serta memastikan fasilitas umum tetap aman digunakan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan mempererat hubungan harmonis antara aparat kepolisian dan masyarakat. Banyak warga menyambut positif keberadaan polisi yang hadir secara aktif di tengah mereka. Salah satu pedagang di sekitar lokasi mengatakan, “Kami merasa lebih tenang karena ada patroli rutin dari polisi. Kalau ada apa-apa langsung bisa lapor dan mendapatkan bantuan.”

( red)

Berita Terkait

Sentuhan Kemanusiaan di Pos Sinak: Brimob Hadir Menjaga Kesehatan dan Harapan Warga
KPK Tangkap Wali Kota Madiun Maidi dalam OTT Terkait Fee Proyek dan Dana CSR
BPD Bali Salurkan Bantuan CSR kepada Kelompok Jayantisari dalam Program Akses Reforma Agraria
Kantor Pertanahan Kabupaten Gianyar Sosialisasikan Ketentuan PBB atas Tanah PKD
Kasat Lantas Polres Bangli Tanamkan Budaya Tertib Lalu Lintas Melalui Program Police Goes to School
Wakapolres Bangli Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Disiplin dan Pengabdian Humanis
Beri Kenyamanan di Pagi Hari, Polres Bangli Hadir Memberikan Pelayanan Pengaturan Arus Lalu Lintas
Polres Gianyar Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 18:44 WIB

Sentuhan Kemanusiaan di Pos Sinak: Brimob Hadir Menjaga Kesehatan dan Harapan Warga

Senin, 19 Januari 2026 - 18:26 WIB

KPK Tangkap Wali Kota Madiun Maidi dalam OTT Terkait Fee Proyek dan Dana CSR

Senin, 19 Januari 2026 - 17:42 WIB

BPD Bali Salurkan Bantuan CSR kepada Kelompok Jayantisari dalam Program Akses Reforma Agraria

Senin, 19 Januari 2026 - 17:38 WIB

Kantor Pertanahan Kabupaten Gianyar Sosialisasikan Ketentuan PBB atas Tanah PKD

Senin, 19 Januari 2026 - 17:29 WIB

Kasat Lantas Polres Bangli Tanamkan Budaya Tertib Lalu Lintas Melalui Program Police Goes to School

Senin, 19 Januari 2026 - 17:25 WIB

Beri Kenyamanan di Pagi Hari, Polres Bangli Hadir Memberikan Pelayanan Pengaturan Arus Lalu Lintas

Senin, 19 Januari 2026 - 17:23 WIB

Polres Gianyar Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional

Senin, 19 Januari 2026 - 17:21 WIB

Polres Gianyar Kawal Pendistribusian Program Makan Bergizi Gratis di Desa Manukaya

Berita Terbaru