Breaking News

Kunjungi Palagan Jomerto, Kenang Perjuangan Polri Bersama Rakyat, Berikan Talih Asih kepada keluarga besar pejuang

Senin, 23 Juni 2025 - 12:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember,Surya Indonesia.net, – Memperingati HUT Bhayangkara ke-79, Polres Jember melaksanakan ziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Patrang Jember, Senin (23/6/2025).

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Jember AKBP Bobby A Condroputra dan diikuti oleh para Pejabat Utama (PJU), Kapolsek jajaran, serta personel Polres Jember.

Usai ziarah dan tabur bunga, rombongan melanjutkan kegiatan ke Palagan Jomerto, sebuah monumen perjuangan yang menjadi simbol bersatunya Polri dan rakyat dalam melawan penjajahan Belanda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di tempat bersejarah ini, Polres Jember juga menyerahkan tali asih kepada ahli waris para pejuang yang dulu berjuang bahu-membahu bersama kepolisian.

Kapolres Jember AKBP Bobby A Condroputra menyampaikan bahwa kegiatan ini bukan sekadar mengenang masa lalu, tetapi juga sebagai refleksi dan penyemangat bagi seluruh personel Polri untuk terus mengabdi kepada masyarakat, bangsa, dan negara.

“Perjuangan para pahlawan adalah warisan semangat yang harus terus kita jaga. Hari ini kita hadir untuk menghormati dan melanjutkan perjuangan mereka dalam bentuk pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ujarnya.

Sementara itu, Holili, salah satu cucu dari pejuang yang turut berjuang bersama Polri, mengungkapkan rasa bangga dan harunya. “Kami sangat terharu karena perjuangan kakek kami masih dikenang. Terima kasih Polres Jember atas perhatian dan penghargaan ini,” ucapnya penuh haru.

Melalui kegiatan ini, Polres Jember tidak hanya memperingati hari Bhayangkara sebagai rutinitas tahunan, namun juga menjadikannya momen untuk memperkuat nilai sejarah dan kedekatan Polri dengan masyarakat. (AR/NN)

Berita Terkait

Pembukaan dan Pembekalan KKN UNIPAR Jember di Desa Plalangan Kalisat
Diduga Di-PTDH Sepihak Tanpa Peringatan, Karyawan DAMRI Cabang Bandung Tempuh Jalur Hukum
Sebagai Bukti Nyata Kehadiran Polri dalam Menjaga Harkamtibmas, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Dialogis
Optimalkan Peran Polri dalam Kamseltibcarlantas, Polsek Pupuan Gelar Strong Point di Wilayah Pupuan
Pererat Silaturahmi, Kapolsek Tabanan Gelar Program “SIDEWA” di Banjar Bongan Puseh
Polsek Kerambitan Optimalkan Patroli Blue Light Sasar Obyek Vital Cegah Aksi Kejahatan
Bhabinkamtibmas Desa Kesiut Laksanakan Pengamanan Upacara Ngaben di Banjar Kesiut Kawan Kaja
Kegiatan PH Pagi Personil Satpamobvit Polresta Denpasar Pastikan Kelancaran Arus Lalin

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 14:58 WIB

Pembukaan dan Pembekalan KKN UNIPAR Jember di Desa Plalangan Kalisat

Senin, 19 Januari 2026 - 14:46 WIB

Diduga Di-PTDH Sepihak Tanpa Peringatan, Karyawan DAMRI Cabang Bandung Tempuh Jalur Hukum

Senin, 19 Januari 2026 - 12:04 WIB

Sebagai Bukti Nyata Kehadiran Polri dalam Menjaga Harkamtibmas, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli Dialogis

Senin, 19 Januari 2026 - 12:01 WIB

Optimalkan Peran Polri dalam Kamseltibcarlantas, Polsek Pupuan Gelar Strong Point di Wilayah Pupuan

Senin, 19 Januari 2026 - 12:00 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolsek Tabanan Gelar Program “SIDEWA” di Banjar Bongan Puseh

Senin, 19 Januari 2026 - 11:56 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Kesiut Laksanakan Pengamanan Upacara Ngaben di Banjar Kesiut Kawan Kaja

Senin, 19 Januari 2026 - 11:54 WIB

Kegiatan PH Pagi Personil Satpamobvit Polresta Denpasar Pastikan Kelancaran Arus Lalin

Senin, 19 Januari 2026 - 11:51 WIB

Bhabinkamtibmas Sanur Pantau Penyaluran Paket Makan Bergizi Gratis di Sekolah Dasar

Berita Terbaru