Breaking News

Polsek Kuta Selatan Gelar Donor Darah dalam Program Sabtu Peduli

Minggu, 11 Mei 2025 - 07:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badung , Surya indonesia.net – Polsek Kuta Selatan melaksanakan kegiatan donor darah pada Sabtu pagi, 10 Mei 2025, di aula Mapolsek Kuta Selatan. Kegiatan ini merupakan bagian dari program “Sabtu Peduli” yang digagas oleh Kapolsek Kuta Selatan, AKP I Komang Agus Dharmayana W., S.I.K., M.Si.

Donor darah tersebut melibatkan anggota kepolisian, staf internal, Kegiatan ini bertujuan untuk membantu ketersediaan stok darah di wilayah Badung dan sekitarnya.

Kapolsek Kuta Selatan AKP I Komang Agus Dharmayana mengatakan bahwa program Sabtu Peduli merupakan bentuk komitmen Polsek dalam mendekatkan diri kepada masyarakat melalui aksi sosial yang berkelanjutan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini tidak hanya untuk memperkuat jiwa sosial anggota, tetapi juga untuk menjalin hubungan baik dengan masyarakat,” ujarnya.

Pelaksanaan berlangsung tertib dan tetap mengedepankan protokol kesehatan. Kegiatan ini rencananya akan menjadi agenda rutin setiap hari sabtu.

( ags )

Berita Terkait

Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point
Personel Polsek Selemadeg barat laksanakan giat pembinaan jasmani/olahraga bersama dalka menjaga kebugaran stamina personil
Cegah Kriminalitas dan antisipasi lalin macet, Polsek Seltim Intensifkan Patroli Malam
Blue Light Patrol Dini Hari, Polres Tabanan Perketat Pengawasan Antisipasi Kejahatan 3C
Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari
Tingkatkan Visibilitas, Polsek Selemadeg Gelar Strong Point Pagi
Wakapolres Tabanan Cek Kesiapsiagaan Petugas Jaga Rutan, Tekankan Disiplin dan Keamanan Tahanan
Polwan Polres Tabanan Edukasi Tertib Lalu Lintas dan Bahaya Narkoba kepada Saka Bhayangkara di TPB Margarana

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 09:15 WIB

Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point

Sabtu, 10 Januari 2026 - 09:03 WIB

Personel Polsek Selemadeg barat laksanakan giat pembinaan jasmani/olahraga bersama dalka menjaga kebugaran stamina personil

Sabtu, 10 Januari 2026 - 09:01 WIB

Cegah Kriminalitas dan antisipasi lalin macet, Polsek Seltim Intensifkan Patroli Malam

Sabtu, 10 Januari 2026 - 08:59 WIB

Blue Light Patrol Dini Hari, Polres Tabanan Perketat Pengawasan Antisipasi Kejahatan 3C

Sabtu, 10 Januari 2026 - 08:56 WIB

Pastikan Situasi Aman dan kondusif Polsek Penebel Patroli Malam Hari

Sabtu, 10 Januari 2026 - 08:52 WIB

Wakapolres Tabanan Cek Kesiapsiagaan Petugas Jaga Rutan, Tekankan Disiplin dan Keamanan Tahanan

Sabtu, 10 Januari 2026 - 08:49 WIB

Polwan Polres Tabanan Edukasi Tertib Lalu Lintas dan Bahaya Narkoba kepada Saka Bhayangkara di TPB Margarana

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:33 WIB

Edukasi Kesehatan Mental Berkelanjutan, Teh Rina Bahas Insomnia Warga Binaan

Berita Terbaru