Breaking News

Unit Propam Polsek Bangli Polres Bangli Melakukan Gakdikplin Terhadap Personil Polsek

Kamis, 8 Mei 2025 - 16:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya indonesia.net – Untuk menjaga dan menegakan kedisiplinan anggota Polri dalam menjalankan tugas, secara berkala rutin dilaksanakan pemeriksaan internal oleh penegak disiplin, yaitu unit Propam Polsek Bangli Polres Bangli, Kamis (8/5/2025) Pukul 08.15 Wita.

Sehabis apel pagi dan pengarahan yang dipimpin oleh Wakapolsek Bangli Kompol I Dewa Anom Astawa, S.H, kemudian dilanjutkan dengan pemeriksaan terhadap semua anggota dengan sasaran sikap tampang, kelengkapan perorangan, maupun surat- surat seperti kartu anggota Polri, Kartu tanda penduduk (KTP), SIM, dan STNK serta pemeriksaaan terhadap HP anggota terkait dengan Aplikasi Judi On Line untuk mencegah terjadinya perjudian On Line yang dilakukan oleh anggota.

Kegiatan Gakdikplin dipimpin oleh Wakapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Anom Astawa, S.H, didampingi Para Kanit/Panit dan Kanit Propam Aiptu I Nengah Nyarta dan anggota, melaksanakan pemeriksaan sikap tampang dan kelengkapan perseorangan terhadap seluruh personil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pemeriksan ini merupakan bentuk pengawasan terhadap perilaku anggota Polsek Bangli sebelum melayani masyarakat, pemeriksaan  rutin ini merupakan pelaksanaan perintah pimpinan, untuk meminimalisir pelanggaran yang dilakukan oleh anggota Polri dilapangan,” Tegas Aiptu I Nengah Nyarta

Dalam pemeriksaan nihil ditemukan pelanggaran, dan selama kegiatan berlangsung situasi tka.

Kapolsek Bangli Kompol I Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, seijin Kapolres Bangli, saat dikomfirmasi mengatakan bahwa,” Pemeriksaan ini untuk meminimalisir angka pelanggaran dan disiplin anggota juga untuk mencegah terjadinya perjudian On Line yang dilakukan oleh anggota.” Ujarnya

*Salam Presisi*

( ags )

Berita Terkait

Ketua LAKI DPC Aceh Singkil Ingatkan TPHP TA 2025: Jangan Asal Teken, Inspektorat dan BPK Diminta Perketat Pengawasan
Ketua PISN: Jangan Kaitkan Masalah Pembakaran Mobil Dengan Relokasi Masjid
Bau Menyengat dan Abu Hitam Hantui Warga Aceh Singkil, Aktivis Nilai Ada Dugaan Pencemaran Lingkungan dan Pelanggaran Tata Ruang
Inspirasi Umrohku Bersama Ustadz Nafi Unnas, 150 Jama’ah Padati Surabaya Suite Hotel
Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur
Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim
Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:25 WIB

Ketua LAKI DPC Aceh Singkil Ingatkan TPHP TA 2025: Jangan Asal Teken, Inspektorat dan BPK Diminta Perketat Pengawasan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:23 WIB

Ketua PISN: Jangan Kaitkan Masalah Pembakaran Mobil Dengan Relokasi Masjid

Jumat, 16 Januari 2026 - 18:36 WIB

Bau Menyengat dan Abu Hitam Hantui Warga Aceh Singkil, Aktivis Nilai Ada Dugaan Pencemaran Lingkungan dan Pelanggaran Tata Ruang

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:43 WIB

Polres Bangli Tingkatkan Pengamanan Kunjungan Wisatawan di Kawasan Obyek Wisata Kintamani di Hari libur

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:42 WIB

Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Gerak Cepat Polres Gresik dalam Hitungan Jam Tangkap Pelaku Pelemparan Batu Bus Trans Jatim

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:40 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:38 WIB

Ketahanan Pangan, Kapolsek Blahbatuh Kolaborasi Dengan PPL Dan Petani, Panen Jagung Di Subak Tengieng Bona

Berita Terbaru