Breaking News

Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Berikan Layanan Cukur Gratis di Sugapa, Intan Jaya

Kamis, 8 Mei 2025 - 16:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Intan Jaya , Surya indonesia.net — Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 menggelar kegiatan cukur rambut gratis bagi anak-anak di Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua, pada Senin, 5 Mei 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk membangun kedekatan antara aparat keamanan dan masyarakat setempat.

Kegiatan sosial tersebut berlangsung di Intan Jaya Sugapa yang dilakukan oleh Bharada Sergio Babo Ximenes dan disambut baik anak-anak.

Kepala Operasi Damai Cartenz-2025, Brigjen Pol. Dr. Faizal Ramadhani, S.Sos., S.I.K., M.H., yang didampingi Wakil Kepala Operasi, Kombes Pol. Adarma Sinaga, S.I.K., M.Hum., mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya membangun hubungan harmonis dengan masyarakat, khususnya anak-anak, guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Anak-anak terlihat sangat senang setelah personel Ops Damai Cartenz memberikan pelayanan cukur gratis. Ini adalah bentuk pendekatan humanis dari aparat kepada masyarakat,” ujarnya.

Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz-2025, Kombes Pol. Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T., menambahkan bahwa Polri terus berkomitmen untuk membangun kedekatan dengan warga dalam rangka menciptakan Papua yang aman dan damai.

“Kami juga mengimbau masyarakat untuk terus mendukung aparat keamanan dalam menjaga ketertiban dan keamanan di Papua. Bersama, kita bisa mewujudkan kehidupan yang rukun, tenteram, dan sejahtera bagi seluruh masyarakat Papua,” pungkasnya.

Kegiatan seperti ini membuktikan bahwa pendekatan humanis menjadi kunci penting dalam membangun kepercayaan dan mempererat hubungan antara aparat keamanan dan masyarakat di Papua.

( ags )

Berita Terkait

Percayakan Penanganan Kasus Pembakaran Mobil Pada Polrestabes, Jangan Menggiring Opini Soal Relokasi Masjid
Rutan Negara Ikuti Panen Raya Serentak Pemasyarakatan, Hasil Panen Disumbangkan Untuk Korban Bencana
Trotoar Berubah Jadi Perangkap, Belasan Tutup Manhole Hilang di Jalan Raya Sading
Panen Raya Pemasyarakatan, Lapas Jembrana ikut mewujudkan ketahanan pangan
Para Peserta Program Vaksin Servik di M Djamil Padang Belum Mendapatkan Pembayaran Terakhir
Pemasyarakatan Hadir untuk Ketahanan Pangan, Kalapas Tabanan Ikuti Panen Raya Nasional
Tol Gilimanuk–Mengwi Akhirnya Bergerak.! Koster Janji Tender Tahun Ini
Masih Andalkan YLBH FT, Pengadilan Agama Gresik Berikan Jaminan Layanan Drafting dan Tahapan Persidangan di Pengadilan Agama Gresik

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 23:00 WIB

Percayakan Penanganan Kasus Pembakaran Mobil Pada Polrestabes, Jangan Menggiring Opini Soal Relokasi Masjid

Kamis, 15 Januari 2026 - 20:32 WIB

Rutan Negara Ikuti Panen Raya Serentak Pemasyarakatan, Hasil Panen Disumbangkan Untuk Korban Bencana

Kamis, 15 Januari 2026 - 20:29 WIB

Trotoar Berubah Jadi Perangkap, Belasan Tutup Manhole Hilang di Jalan Raya Sading

Kamis, 15 Januari 2026 - 20:24 WIB

Panen Raya Pemasyarakatan, Lapas Jembrana ikut mewujudkan ketahanan pangan

Kamis, 15 Januari 2026 - 19:22 WIB

Pemasyarakatan Hadir untuk Ketahanan Pangan, Kalapas Tabanan Ikuti Panen Raya Nasional

Kamis, 15 Januari 2026 - 18:24 WIB

Tol Gilimanuk–Mengwi Akhirnya Bergerak.! Koster Janji Tender Tahun Ini

Kamis, 15 Januari 2026 - 18:21 WIB

Masih Andalkan YLBH FT, Pengadilan Agama Gresik Berikan Jaminan Layanan Drafting dan Tahapan Persidangan di Pengadilan Agama Gresik

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:39 WIB

Polres Madiun Amankan Pelaku Pencurian Toko, Kapolres: Beraksi Sejak Akhir 2025

Berita Terbaru