Breaking News

Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Berikan Layanan Cukur Gratis di Sugapa, Intan Jaya

Kamis, 8 Mei 2025 - 16:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Intan Jaya , Surya indonesia.net — Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 menggelar kegiatan cukur rambut gratis bagi anak-anak di Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua, pada Senin, 5 Mei 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk membangun kedekatan antara aparat keamanan dan masyarakat setempat.

Kegiatan sosial tersebut berlangsung di Intan Jaya Sugapa yang dilakukan oleh Bharada Sergio Babo Ximenes dan disambut baik anak-anak.

Kepala Operasi Damai Cartenz-2025, Brigjen Pol. Dr. Faizal Ramadhani, S.Sos., S.I.K., M.H., yang didampingi Wakil Kepala Operasi, Kombes Pol. Adarma Sinaga, S.I.K., M.Hum., mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya membangun hubungan harmonis dengan masyarakat, khususnya anak-anak, guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Anak-anak terlihat sangat senang setelah personel Ops Damai Cartenz memberikan pelayanan cukur gratis. Ini adalah bentuk pendekatan humanis dari aparat kepada masyarakat,” ujarnya.

Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz-2025, Kombes Pol. Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T., menambahkan bahwa Polri terus berkomitmen untuk membangun kedekatan dengan warga dalam rangka menciptakan Papua yang aman dan damai.

“Kami juga mengimbau masyarakat untuk terus mendukung aparat keamanan dalam menjaga ketertiban dan keamanan di Papua. Bersama, kita bisa mewujudkan kehidupan yang rukun, tenteram, dan sejahtera bagi seluruh masyarakat Papua,” pungkasnya.

Kegiatan seperti ini membuktikan bahwa pendekatan humanis menjadi kunci penting dalam membangun kepercayaan dan mempererat hubungan antara aparat keamanan dan masyarakat di Papua.

( ags )

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Desa Bongan Kawal Rapat Musdes Perubahan APBDes TA 2026
Bali Diguyur Hujan Pagi Ini, Pengendara Diimbau Lebih Berhati-hati
Polsek Kerambitan Laksanakan Patroli Blue Light Sembari Patroli Dialogis dengan Masyarakat sampaikan Pesan Kamtibmas
Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan Dirangkaikan dengan Pemberian Reward kepada Personel yang Berdedikasi
Kapolres Badung AKBP Joseph Edward Purba , S. H., S. I. K., M. H Silahturahmi Undang Awak Media dari media cetak dan media Online. 
Pererat Sinergitas, AKBP Prayoga Angga Silaturahmi ke DPRD Kabupaten Ngawi
Organisasi Huyula KKIG Dukung Perumda Pasar Kota Bitung Aktifkan Kembali Pasar Sadar dan Ustafu
Cegah 3C dan Gangguan Kamtibmas, Unit Turjawali Samapta Polresta Denpasar Laksanakan Kegiatan Patroli Dialogis

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:41 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Bongan Kawal Rapat Musdes Perubahan APBDes TA 2026

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:40 WIB

Bali Diguyur Hujan Pagi Ini, Pengendara Diimbau Lebih Berhati-hati

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:35 WIB

Polsek Kerambitan Laksanakan Patroli Blue Light Sembari Patroli Dialogis dengan Masyarakat sampaikan Pesan Kamtibmas

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:31 WIB

Apel Jam Pimpinan Polsek Kerambitan Dirangkaikan dengan Pemberian Reward kepada Personel yang Berdedikasi

Selasa, 20 Januari 2026 - 09:27 WIB

Kapolres Badung AKBP Joseph Edward Purba , S. H., S. I. K., M. H Silahturahmi Undang Awak Media dari media cetak dan media Online. 

Senin, 19 Januari 2026 - 22:04 WIB

Pererat Sinergitas, AKBP Prayoga Angga Silaturahmi ke DPRD Kabupaten Ngawi

Senin, 19 Januari 2026 - 19:50 WIB

Organisasi Huyula KKIG Dukung Perumda Pasar Kota Bitung Aktifkan Kembali Pasar Sadar dan Ustafu

Senin, 19 Januari 2026 - 19:05 WIB

Cegah 3C dan Gangguan Kamtibmas, Unit Turjawali Samapta Polresta Denpasar Laksanakan Kegiatan Patroli Dialogis

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Bali Diguyur Hujan Pagi Ini, Pengendara Diimbau Lebih Berhati-hati

Selasa, 20 Jan 2026 - 09:40 WIB