Breaking News

Polres Bangli Gelar Apel Kesiapan Pengamanan BTR Ultra 2025

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya indonesia.net  – Polres Bangli menggelar Apel Kesiapan Pengamanan dalam rangka BTR (Bali Trail Running) Ultra 2025 di Lapangan Parkir BNHS (Batur Natural Hot Spring). Apel ini dipimpin oleh Kapolres Bangli AKBP I Gede Putra, SH., S.I.K., MH sebagai penanggung jawab pengamanan, Kamis (8/5/25)

Dalam arahannya, Kapolres Bangli AKBP I Gede Putra, SH., S.I.K., MH menekankan pentingnya kesiapan dan kerja sama antar satuan dalam melaksanakan pengamanan kegiatan ini. Beliau juga mengingatkan anggota untuk selalu mengutamakan keselamatan dan profesionalisme dalam melaksanakan tugas.

Sebanyak 147 personel gabungan Polsek Kintamani dan Polres Bangli diterjunkan dalam pengamanan ini, dengan rincian unsur pimpinan dan pelaksana. Pengamanan secara terbuka dan tertutup baik dilokasi, route maupun pam rolakhir, ditambah unsur pengamanan dari panitia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabag Ops Polres Bangli Kompol Dewa Gede Oka, S.Sos., SH., MH didampingi Kapolsek Kintamani Kompol Nengah Sukerna SH., M.A.P juga memberikan arahan teknis terkait pelaksanaan pengamanan bahwa Kegiatan BTR Ultra 2025 ini akan berlangsung selama 3 hari dari tanggal 9 Mei hingga 11 Mei 2025. Polres Bangli berharap kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan lancar. “jelasnya.

( ags )

Berita Terkait

ITB Beri Pelatihan Serat Nanas: Dari Sampah Terabaikan menjadi Peluang Ekonomi Kreatif di Kabupaten Ketapang
Edukasi Anti-Perundungan, Bhabinkamtibmas Selemadeg Sasar Siswa SDN 2 Selemadeg
Kapolsek Baturiti Besuk Personel Pasca Operasi, Wujud Kepedulian dan Solidaritas Keluarga Besar Polri
Bhabinkamtibmas Angseri Hadiri Musdes Pertanggungjawaban APBDes 2025, Wujudkan Transparansi dan Situasi Kondusif
Polres Tabanan Ikuti Launching Quick Wins Transformasi Polri TW I 2026, Dorong Pelayanan Presisi untuk Masyarakat
Jalin Komunikasi dan Silaturahmi melalui Safari Kamtibmas Kapolsek Kerambitan dengan Perbekel Desa Batuaji
Kawal Transparansi Anggaran, Bhabinkamtibmas Pupuan Sawah Hadiri Musdes LPJ APBDes 2025
Babinsa Serma Budi Turut Dampingi Kegiatan Donor Darah Perayaan HUT Ke-80 Persit KCK PD IX/Udayana

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:03 WIB

ITB Beri Pelatihan Serat Nanas: Dari Sampah Terabaikan menjadi Peluang Ekonomi Kreatif di Kabupaten Ketapang

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:53 WIB

Edukasi Anti-Perundungan, Bhabinkamtibmas Selemadeg Sasar Siswa SDN 2 Selemadeg

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:51 WIB

Kapolsek Baturiti Besuk Personel Pasca Operasi, Wujud Kepedulian dan Solidaritas Keluarga Besar Polri

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:49 WIB

Bhabinkamtibmas Angseri Hadiri Musdes Pertanggungjawaban APBDes 2025, Wujudkan Transparansi dan Situasi Kondusif

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:47 WIB

Polres Tabanan Ikuti Launching Quick Wins Transformasi Polri TW I 2026, Dorong Pelayanan Presisi untuk Masyarakat

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:43 WIB

Kawal Transparansi Anggaran, Bhabinkamtibmas Pupuan Sawah Hadiri Musdes LPJ APBDes 2025

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:40 WIB

Babinsa Serma Budi Turut Dampingi Kegiatan Donor Darah Perayaan HUT Ke-80 Persit KCK PD IX/Udayana

Kamis, 29 Januari 2026 - 11:38 WIB

Babinsa Serka Ikram, Turut Serta dalam Operasi Penertiban Parkir Liar di Jalan Danau Tamblingan

Berita Terbaru