Breaking News

Pengamanan Humanis, Bripka Gusti Supardi Hadir Di Tengah Warga Saat Upacara Ngaben

Selasa, 15 April 2025 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Abiansemal, Surya indonesia.net  – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas yang kondusif, Bhabinkamtibmas Desa Selat Bripka I Gusti Made Supardi, SH., melaksanakan pengamanan kegiatan upacara adat Ngaben yang berlangsung di wilayah binaannya pada Senin siang (14/4/2025).

Kehadiran Bripka Supardi di tengah masyarakat bukan hanya sebagai aparat keamanan, namun juga sebagai wujud pelayanan humanis Polri kepada masyarakat. Dengan penuh kedekatan dan rasa tanggung jawab, ia turut mengatur lalu lintas, membantu kelancaran jalannya prosesi upacara, serta berkoordinasi dengan panitia dan tokoh adat setempat.

“Kami hadir untuk memastikan upacara berjalan lancar dan aman, sekaligus sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian budaya dan tradisi lokal,” ungkap Bripka Supardi di sela kegiatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Warga Desa Selat mengapresiasi kehadiran dan peran aktif Bhabinkamtibmas dalam setiap kegiatan kemasyarakatan, termasuk upacara adat yang menjadi bagian penting dari kehidupan sosial dan spiritual masyarakat Bali.

Dengan pendekatan yang humanis dan penuh empati, Bripka Gusti Supardi menunjukkan bahwa kehadiran polisi di tengah masyarakat tidak hanya sebatas menjaga keamanan, tetapi juga mempererat hubungan dan kepercayaan antara Polri dan masyarakat.

( Ags )

Berita Terkait

Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan Berpamitan, AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian
Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan ‘ Pamit’  AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian
Kapolresta Pimpin Upacara Sertijab dan Penyerahan Jabatan Kasi Humas Polresta
Polantas Menyapa, Satlantas Polresta Denpasar Hadir Berikan Pelayanan Humanis kepada Pemohon SIM
Melalui Rapat Anev, Kapolsek Dentim Dorong Optimalisasi Kinerja dan Kesiapsiagaan Personel
Kapolsek Tabanan Pimpin Langsung Pengamanan Peresmian Gedung Graha Yadnya Sanjayaning Singasana
Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Selabih Demi Keamanan Pengunjung
Perkuat Sinergitas, Kapolsek Selemadeg sambangi Koramil 1619/02 Selemadeg

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:27 WIB

Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan Berpamitan, AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:23 WIB

Tradisi Pisah Sambut Kapolres Gresik, AKBP Rovan ‘ Pamit’  AKBP Ramadhan Siap Lanjutkan Pengabdian

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:33 WIB

Kapolresta Pimpin Upacara Sertijab dan Penyerahan Jabatan Kasi Humas Polresta

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:28 WIB

Melalui Rapat Anev, Kapolsek Dentim Dorong Optimalisasi Kinerja dan Kesiapsiagaan Personel

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:25 WIB

Kapolsek Tabanan Pimpin Langsung Pengamanan Peresmian Gedung Graha Yadnya Sanjayaning Singasana

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:22 WIB

Satpolairud Polres Tabanan Intensifkan Patroli Pesisir di Pantai Selabih Demi Keamanan Pengunjung

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:19 WIB

Perkuat Sinergitas, Kapolsek Selemadeg sambangi Koramil 1619/02 Selemadeg

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:16 WIB

Jalin Komunikasi Kapolsek Marga Sambangi Kantor Desa Tua

Berita Terbaru

Hukum

BANDAR SABUNG AYAM LIMAU SUNDAI KEBAL HUKUM

Selasa, 13 Jan 2026 - 19:24 WIB