Breaking News

Kapolri Berikan Apresiasi atas Kinerja Anggota Polri dalam Operasi Ketupat 2025

Jumat, 11 April 2025 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya indonesia.net – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, memberikan apresiasi setinggi tingginya kepada seluruh anggota Polri yang telah menjalankan tugas dengan sangat baik dalam pelaksanaan tugas rutin dan Operasi Ketupat 2025.

Hal ini disampaikan dalam acara pengarahan melalui daring dari Pusdalsis Mabes Polri yang diikuti oleh Polda dan Polres jajaran dimana Polres Bangli dari Pejabat Utama dan Kapolsek Jajaran Polres Bangli yang dipimpin oleh Kapolres Bangli, AKBP I Gede Putra, SH., S.I.K., MH.

Dalam arahannya, Kapolri menyampaikan hasil evaluasi Operasi Ketupat 2025 yang menunjukkan peningkatan signifikan dibandingkan tahun sebelumnya. Operasi ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat selama musim mudik. “Hasilnya lebih baik dari tahun 2024, terutama dalam menjaga stabilitas pangan dan penanggulangan aksi premanisme,” ungkap Kapolri

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolri juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia, instansi, dan lembaga yang telah bekerja sama dan mendukung penuh Polri dalam menjalankan tugas sebagai aparat keamanan dan penegak hukum. “Polri mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada seluruh masyarakat Indonesia, TNI, kementerian/lembaga, pemerintah daerah, tokoh-tokoh, aktivis, LSM, ormas, buruh, mahasiswa, dan segenap elemen bangsa lainnya,” Jelasnya.

( Ags )

Berita Terkait

Respon Cepat Polisi Tindaklanjuti Laporan WNA Kehilangan Handphone
Unit Lalu Lintas Polsek Dentim Sigap Atur Arus, Antisipasi Kemacetan Akibat Truk Pecah Ban di Simpang Waribang
Sambangi Tokoh Agama, Unit Binmas Polsek Dentim Serahkan Karpet dan Sejadah di Mushola Alhikmah
Kapolsek Denpasar Barat Gelar Sambang Kamtibmas Bersama Pengemudi Ojek Online Grab Bali
Sambang Kamtibmas ke Tokoh Adat, Kapolsek Dentim Ajak Wujudkan Nyepi Aman dan Kondusif
Program Polantas Menyapa, Petugas Satpas SIM Polresta Denpasar Dampingi Pemohon Saat Ujian Teori
Warga negara (WN) Korea Selatan (Korsel) inisial CHK (56) dideportasi alias diusir dari Bali oleh Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai
Kondisi jalan akses wisata di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, kian memprihatinkan.

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:02 WIB

Respon Cepat Polisi Tindaklanjuti Laporan WNA Kehilangan Handphone

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:00 WIB

Unit Lalu Lintas Polsek Dentim Sigap Atur Arus, Antisipasi Kemacetan Akibat Truk Pecah Ban di Simpang Waribang

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:58 WIB

Sambangi Tokoh Agama, Unit Binmas Polsek Dentim Serahkan Karpet dan Sejadah di Mushola Alhikmah

Rabu, 28 Januari 2026 - 12:56 WIB

Kapolsek Denpasar Barat Gelar Sambang Kamtibmas Bersama Pengemudi Ojek Online Grab Bali

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:26 WIB

Sambang Kamtibmas ke Tokoh Adat, Kapolsek Dentim Ajak Wujudkan Nyepi Aman dan Kondusif

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:10 WIB

Warga negara (WN) Korea Selatan (Korsel) inisial CHK (56) dideportasi alias diusir dari Bali oleh Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Ngurah Rai

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:07 WIB

Kondisi jalan akses wisata di Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, kian memprihatinkan.

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:04 WIB

Kasus salah tangkap pedagang Es Kue Jadul (Es Gabus) memasuki babak baru yang lebih emosional.

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Respon Cepat Polisi Tindaklanjuti Laporan WNA Kehilangan Handphone

Rabu, 28 Jan 2026 - 13:02 WIB