Breaking News

Kapolri Berikan Apresiasi atas Kinerja Anggota Polri dalam Operasi Ketupat 2025

Jumat, 11 April 2025 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangli, Surya indonesia.net – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, memberikan apresiasi setinggi tingginya kepada seluruh anggota Polri yang telah menjalankan tugas dengan sangat baik dalam pelaksanaan tugas rutin dan Operasi Ketupat 2025.

Hal ini disampaikan dalam acara pengarahan melalui daring dari Pusdalsis Mabes Polri yang diikuti oleh Polda dan Polres jajaran dimana Polres Bangli dari Pejabat Utama dan Kapolsek Jajaran Polres Bangli yang dipimpin oleh Kapolres Bangli, AKBP I Gede Putra, SH., S.I.K., MH.

Dalam arahannya, Kapolri menyampaikan hasil evaluasi Operasi Ketupat 2025 yang menunjukkan peningkatan signifikan dibandingkan tahun sebelumnya. Operasi ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat selama musim mudik. “Hasilnya lebih baik dari tahun 2024, terutama dalam menjaga stabilitas pangan dan penanggulangan aksi premanisme,” ungkap Kapolri

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolri juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia, instansi, dan lembaga yang telah bekerja sama dan mendukung penuh Polri dalam menjalankan tugas sebagai aparat keamanan dan penegak hukum. “Polri mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada seluruh masyarakat Indonesia, TNI, kementerian/lembaga, pemerintah daerah, tokoh-tokoh, aktivis, LSM, ormas, buruh, mahasiswa, dan segenap elemen bangsa lainnya,” Jelasnya.

( Ags )

Berita Terkait

Bedah Sekolah, Kepsek: bersyukur Kepedulian Taruna Akpol
Atlet Polda Bali Raih Prestasi pada Kejuaraan Menembak Pangkormar Cup 2026
Pelaku Jual Beli Senjata Api Ilegal Diamankan, Polresta Denpasar Lakukan Proses Hukum Lanjutan
Polres Bandara Ngurah Rai Apresiasi 12 Personel Satreskrim Berprestasi
Patroli Humanis di Terminal Domestik Bandara Ngurah Rai, Polisi Sampaikan Imbauan Kamtibmas
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Apel Pagi Polsek Baturiti Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Personel
Antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas Polsek Kerambitan Intensifkan Kegiatan Gaturlalin Pagi Hari

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 18:20 WIB

Bedah Sekolah, Kepsek: bersyukur Kepedulian Taruna Akpol

Senin, 26 Januari 2026 - 18:17 WIB

Atlet Polda Bali Raih Prestasi pada Kejuaraan Menembak Pangkormar Cup 2026

Senin, 26 Januari 2026 - 18:13 WIB

Pelaku Jual Beli Senjata Api Ilegal Diamankan, Polresta Denpasar Lakukan Proses Hukum Lanjutan

Senin, 26 Januari 2026 - 18:09 WIB

Polres Bandara Ngurah Rai Apresiasi 12 Personel Satreskrim Berprestasi

Senin, 26 Januari 2026 - 18:07 WIB

Patroli Humanis di Terminal Domestik Bandara Ngurah Rai, Polisi Sampaikan Imbauan Kamtibmas

Senin, 26 Januari 2026 - 17:59 WIB

Apel Pagi Polsek Baturiti Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Personel

Senin, 26 Januari 2026 - 17:49 WIB

Antisipasi Kemacetan dan Laka Lantas Polsek Kerambitan Intensifkan Kegiatan Gaturlalin Pagi Hari

Senin, 26 Januari 2026 - 17:47 WIB

Primkoppolres Tabanan Gelar RAT Ke-59, Perkuat Tata Kelola dan Pilih Pengurus Baru Periode 2026–2028

Berita Terbaru

Serba-Serbi

Bedah Sekolah, Kepsek: bersyukur Kepedulian Taruna Akpol

Senin, 26 Jan 2026 - 18:20 WIB