Breaking News

Menjaga situasi Kamtibmas arus balik lebaran SatBinmas lakukan koordinasi dengan pihak keamanan Pelabuhan Padangbai

Kamis, 10 April 2025 - 20:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karangasem , Surya Indonesia.net – Dalam rangka KRYD sebagai lanjutan dari Operasi Ketupat Agung 2025 Satbinmas Polres Karangasem melaksanakan koordinasi dengan pihak keamanan (security) Pelabuhan Padangbai guna memastikan keamanan selama arus balik lebaran. Dalam koordinasi ini dibahas berbagai aspek termasuk peningkatan pengamanan bagi penumpang yang akan menggunakan jasa penyeberangan, Kamis [10/4]

Personel Satbinmas juga memberikan himbauan kepada security untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan serta memastikan pelayanan berjalan optimal selama arus balik lebaran. ” Hal ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang kondusif dan memberikan kenyamanan bagi masyarakat yang akan melakukan perjalanan melalui Pelabuhan Padangbai,” ujar Personel SatBinmas

Selain itu juga pihak security dapat bersinergi dengan pihak kepolisian untuk bersama sama dalam menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif khususnya di Pelabuhan Padangbai agar dapat melaporkan apabila menemukan hal hal yang mencurigakan kepada pihak berwajib.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini diharapkan dapat membantu kelancaran arus balik pemudik serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang menggunakan jasa Pelabuhan Padangbai selama musim Lebaran. Koordinasi ini akan rutin dilaksanakan selama KRYD pasca Operasi Ketupat Agung 2025 sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat.

( Ags )

Berita Terkait

Kapolsek Baturiti Hadiri Upacara Korp Kenaikan Pangkat Personel Polsek Baturiti
Kapolres Tabanan Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kasat Binmas, Kapolsek Selemadeg dan Kapolsek Marga
72 Personel Polres Tabanan Naik Pangkat, Kapolres Tekankan Profesionalisme dan Pengabdian Presisi
Penuh Haru dan Khidmat, Polres Tabanan Gelar Upacara Wisuda Purna Bakti
Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point
Patroli Jalan Kaki Sat Polairud Polres Tabanan Jaga Keamanan Wisatawan di Pesisir Pantai Tanah Lot
Dalam Upaya Menjaga Harkamtibmas di Wilayah Hukum Pupuan, Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Giat Patroli Dialogis
Kenal Pamit Pejabat Polres Tabanan, Kapolres Tekankan Amanah Jabatan dan Kesiapsiagaan Kamtibmas

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 15:18 WIB

Kapolsek Baturiti Hadiri Upacara Korp Kenaikan Pangkat Personel Polsek Baturiti

Senin, 5 Januari 2026 - 15:16 WIB

Kapolres Tabanan Pimpin Sertijab Kabag Ops, Kasat Binmas, Kapolsek Selemadeg dan Kapolsek Marga

Senin, 5 Januari 2026 - 15:15 WIB

72 Personel Polres Tabanan Naik Pangkat, Kapolres Tekankan Profesionalisme dan Pengabdian Presisi

Senin, 5 Januari 2026 - 15:13 WIB

Penuh Haru dan Khidmat, Polres Tabanan Gelar Upacara Wisuda Purna Bakti

Senin, 5 Januari 2026 - 15:09 WIB

Patroli Jalan Kaki Sat Polairud Polres Tabanan Jaga Keamanan Wisatawan di Pesisir Pantai Tanah Lot

Senin, 5 Januari 2026 - 15:03 WIB

Dalam Upaya Menjaga Harkamtibmas di Wilayah Hukum Pupuan, Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Giat Patroli Dialogis

Senin, 5 Januari 2026 - 15:01 WIB

Kenal Pamit Pejabat Polres Tabanan, Kapolres Tekankan Amanah Jabatan dan Kesiapsiagaan Kamtibmas

Senin, 5 Januari 2026 - 14:57 WIB

Tahun Baru, Semangat Baru: Kalapas Tabanan Ajak Jajaran Lebih Solid serta Profesional

Berita Terbaru