Breaking News

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif Polsek Mengwi Laksanakan Sidak Duktang

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengwi, Surya indonesia.net  – Untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif unit samapta polsek mengwi bersinergi dengan Pemerintahan Desa (pemdes) Munggu melaksanakan sidak penduduk pendatang non permanen yang tinggal diwilayah Desa Munggu, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa (11/3/2025) pukul 21.00 wita

Iptu I Gusti Ngurah Rudirajaya yang memimpin pelaksanaan kegiatan tersebut mengatakan sidam duktang bertujuan untuk melakukan pendataan penduduk pendatang non permanen yang tinggal daerah hukum polsek mengwi dengan menyasar rumah kost dan rumah kontrakan, selain pendataan juga dilakukan pengawasan dan pemantauan paham radikal dengan mengecek tempat usaha seperti warung, pedagang kaki lima dan tempat usaha lainnya

Kapolsek Mengwi Kompol I Ketut Adnyana T.J S.Sos.,S.H.,M.M., mengatakan “Selain melakukan sidak duktang pihaknya juga melaksanakan patroli wilayah untuk menciptakan keamanan dan ketertiban lingkungan”, ucapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tidak hanya penduduk pendatang saja, seluruh masyarakat yang tinggal diwilayah Desa Munggu melalui Kepala lingkungannya kita ajak untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan guna menciptakan situasi kamtibmas diwilayah Desa Munggu selalu dalam keadaan aman, damai dan kondusif”, pungkasnya. (12/3).

( Ags )

Berita Terkait

Kapolsek Dentim Pimpin Apel Atensi Malam Minggu, Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif
Polsek Dentim Amankan Smartfren Fun Run 2026 di Lapangan Renon, 1.000 Peserta Ikuti Lari Sehat
Bhabinkamtibmas Bersama Pecalang Amankan Peringatan Isra’ Mi’Raj di Yayasan Nurussalam
SMAN 3 Denpasar Rayakan HUT ke-49, Babinsa Serka I Made Suana, Turut Hadir Mendukung
Serka Made Suana: HUT ke-49 SMAN 3 Denpasar, Dorong Disiplin Siswa dan Pererat Kebersamaan
Perayaan HUT SMAN 3 ke-49 Jalin Silaturahmi Siswa dan Alumni
HUT ke-49 SMAN 3 Denpasar Berlangsung Meriah, Dibuka dengan Tari Trismaya Khas Bali
Pemerintah Desa Gandeng Babinsa Jaga Rasa Aman Warga, Patroli Dialogis Digelar di Wilayah Denut

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:53 WIB

Kapolsek Dentim Pimpin Apel Atensi Malam Minggu, Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:51 WIB

Polsek Dentim Amankan Smartfren Fun Run 2026 di Lapangan Renon, 1.000 Peserta Ikuti Lari Sehat

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:49 WIB

Bhabinkamtibmas Bersama Pecalang Amankan Peringatan Isra’ Mi’Raj di Yayasan Nurussalam

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:47 WIB

SMAN 3 Denpasar Rayakan HUT ke-49, Babinsa Serka I Made Suana, Turut Hadir Mendukung

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:45 WIB

Serka Made Suana: HUT ke-49 SMAN 3 Denpasar, Dorong Disiplin Siswa dan Pererat Kebersamaan

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:40 WIB

HUT ke-49 SMAN 3 Denpasar Berlangsung Meriah, Dibuka dengan Tari Trismaya Khas Bali

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:38 WIB

Pemerintah Desa Gandeng Babinsa Jaga Rasa Aman Warga, Patroli Dialogis Digelar di Wilayah Denut

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:31 WIB

Patroli Dialogis Babinsa Serka Zainal Arifin Berjalan Kondusif di Wilayahnya

Berita Terbaru